UT - Agronomy and Horticulture
Browse by
Recent Submissions
-
Pemberian Pupuk Fosfor untuk Meningkatkan Pertumbuhan dan Produksi Beberapa Aksesi Parijoto (Medinilla speciosa Blume)
(2023)Buah parijoto (Medinilla speciosa Blume) banyak digunakan sebagai bahan baku pembuatan obat, oleh karena itu dibutuhkan peningkatan produksi buah. Salah satu pupuk yang dapat meningkatkan produksi buah adalah fosfor, namun ... -
Pertumbuhan dan Produktivitas Kedelai dengan Dosis dan Frekuensi Pemupukan Fosfat pada Budidaya Jenuh Air di Lahan Pasang Surut
(2023-11)Konsumsi kedelai di Indonesia tahun 2020 mencapai 2,87 juta ton, sedangkan produksi nasional hanya 613.300 ton karena luas lahan kedelai menurun akibat persaingan komoditas dan perubahan lahan pertanian. Lahan pasang surut ... -
Keragaan Karakter Agronomi dan Hasil Galur Sorgum Generasi F7 Hasil Seleksi Pedigree-Bulk
(2023)Sorgum merupakan salah satu komoditas pangan untuk diversifikasi pangan yang memiliki banyak potensi untuk dikembangkan. Tujuan penelitian adalah memperoleh galur-galur sorgum generasi F7 hasil seleksi pedigree dan bulk ... -
Pengaruh Jenis Mulsa dan Pemberian Dosis Pupuk Kompos Kotoran Kambing terhadap Pertumbuhan dan Produksi Buncis (Phaseolus vulgaris L.)
(2023)Kebutuhan pangan khususnya kacang buncis di masa mendatang akan semakin meningkat, karena memiliki sumber protein nabati yang tinggi dan kaya akan vitamin sehingga banyak digemari masyarakat. Produktivitas kacang buncis ... -
Studi Daya Regenerasi Tunas Coelogyne fragrans Schltr. Mutan Poliploidi Generasi MV3
(2023-11-27)Coelogyne fragrans merupakan salah satu spesies anggrek endemik yang ditemui di dataran Papua New Guinea. Coelogne fragrans yang memiliki karakter aroma bunganya sangat harum (fragrant), tetapi berukuran kecil dan mudah ... -
Efektivitas Pupuk Majemuk Berbasis polyhalite Pada Tanaman Jagung Manis (Zea mays L. Saccharata).
(2023-11-28)Jagung merupakan tanaman yang dikonsumsi terbanyak kedua setelah padi di Indonesia. Produktivitas jagung perlu ditingkatkan karena kebutuhan akan jagung semakin meningkat. Salah satu cara yang bisa dilakukan adalah menggunakan ... -
Respon Pertumbuhan dan Pembungaan Dua Klon Marigold (Tagetes erecta L.) terhadap Frekuensi Pinching dan Pemupukan
(2023-11-20)Marigold (Tagetes erecta L.) merupakan tanaman herba hias yang berasal dari famili Asteraceae. Bunga marigold memiliki bentuk yang unik serta warna yang indah sehingga biasa digunakan sebagai tanaman hias dalam pot ... -
Pengaruh Jenis Pencahayaan terhadap Persemaian Tiga Varietas Bawang Merah Asal True Shallot Seed (TSS)
(2023)Budidaya bawang merah dengan menggunakan True Shallot Seed (TSS) memberikan beberapa keuntungan bagi petani bawang merah Indonesia. Penggunaan metode persemaian dengan pengaturan cahaya buatan light-emitting diode ... -
Keefektifan Bioherbisida Berbahan Baku Teki (Cyperus rotundus L.) Formulasi Granul untuk Pengendalian Gulma pada Padi Sawah Sistem Tabela
(2023-11)Masalah gulma dalam penanaman padi sistem tabela lebih berat daripada padi sistem tanam pindah (tapin). Kondisi tersebut mengharuskan adanya pengendalian gulma yang intensif pada lahan namun tidak menimbulkan kerusakan ... -
Pengaruh Jarak Tanam terhadap Pertumbuhan dan Produksi Padi (Oryza sativa L.) Varietas Bioemas Agritan
(2023)Padi (Oryza sativa L.) merupakan sumber karbohidrat penting khususnya bagi masyarakat Indonesia. Kebutuhan beras sebagai bahan pangan masyarakat mengalami peningkatan dari tahun ke tahun karena itu produksi beras perlu ... -
Invigorasi Benih Jagung (Zea mays L.) dengan Priming Vermikompos untuk Mengatasi Cekaman Kekeringan.
(2023)Priming vermikompos memberikan berbagai keuntungan, seperti peningkatan performa perkecambahan, peningkatan daya hasil, dan ketahanan terhadap cekaman abiotik. Penelitian ini bertujuan menentukan priming vermikompos yang ... -
Evaluasi dan karakterisasi plasma nutfah caisin (Brassica chinensis L. var. parachinensis) di dataran tinggi Lembang
(2001)Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi dan mengidentifikasi karakter vegetatif plasma nutfah caisin Balai Penelitian Tanaman Sayuran (BALITSA) di dataran tinggi Lembang. Penelitian dilaksanakan di Kebun Percobaan ... -
Respon bibit kakao (Theobroma cacao L.) terhadap pemupukan pada media tumbuh yang diberi serasah daun kakao dengan inokulasi Trichoderma viride
(1999)Penelitian ini bertujuan untuk melihat respon bibit kakao terhadap pemupukan pada media tumbuh yang diberi serasah daun kakao dengan inokulan Trichoderma viride. Penelitian ini dilaksanakan di Kebun Percobaan IPB, Oarmaga, ... -
Pengaruh lama penaungan dan dosis pupuk nitrogen terhadap pertumbuhan dan produksi rimpang garut (Maranta arundinaceae L.)
(2001)Percobaan ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh lama penaungan dan beberapa taraf dosis pupuk nitrogen (urea) terhadap pertumbuhan dan produksi rimpang garut. Percobaan dilaksanakan di kebun percobaan IPB Sindang Barang, ... -
Pengelolaan pemangkasan tanaman kopi (Coffea sp.) di Kebun Ngobo dan Kebun Getas, PT Perkebunan Nusantara IX, Semarang, Jawa Tengah
(2001)Kegiatan keterkaitan magang bertujuan dan kesepadanan antara meningkatkan pengetahuan tentang pendidikan dan lapangan pekerjaan, meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam menghayati proses kerja nyata, dan menyiapkan lulusan ... -
Perubahan sifat mikrobiologi tanah yang berkembang dari sedimen berpirit di delta Telang, Sumatera Selatan akibat pengelolaan air serta kaitannya dengan beberapa sifat kimia tanah
(2001)Tanah sulfat masam mempunyai pH kurang dari 3,5 (Entisol) atau 4,0 (Inceptisol) pada kedalaman 50 cm karena pembentukan asam sulfat sebagai akibat oksidasi pirit (FeS2). Drainase dan pencucian merupakan pemecahan masalah ... -
Studi produksi dan distribusi benih kedelai (Glycine max (L.) Merril) melalui sistem JABAL di kabupaten Demak Jawa Tengah
(2001)Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh ketepatan jumlah produksi benih kedelai, ketepatan waktu edar benih kedelai melalui sistem Jabal, dan pengaruh permintaan dan penawaran terhadap tingkat harga yang sesuai ... -
Pengelolaan tanaman kelapa sawit (Elaeis guineensis Jacq.) di PT Pinago Utama, kabupaten Musi Banyuasin Sumatera Selatan, dengan stusi kasus pemupukan dan tenaga kerja
(2001)Salah satu produk olahan hasil pertanian yang menghasilkan devisa bagi negara adalah komoditas minyak kelapa sawit. Minyak sawit diperoleh dari hasil pengolahan buah taanaman kelapa sawit (Elaeis guineensis Jacq.). Tanaman ... -
Perancangan taman lignkungan Tampak Siring di pemukiman Bukit Sentul, Citeureup, Bogor
(2001)Perkembangan perkotaan di negara berkembang sering berorientasi hanya pada pembangunan perumahan dan infrastruktur yang terkadang mengabaikan kondisi ekologis lingkungan alam yang tercermin dari kondisi lanskap kawasan. Masalah ... -
Pengelolaan plasma nutfah sayuran di Balai Penelitian Tanaman Syauran Lembang
(2001)Penggunaan varietas unggul baru secara luas dapat menurunkan keragaman genetik tanaman terutama untuk jenis-jenis lokal, hal ini berarti mengurangi keragaman genotipe tanaman yang penting artinya bagi program pemuliaan ...