UT - Food Science and Technology: Recent submissions
Now showing items 1531-1550 of 3623
-
Penerapan Cara Produksi Pangan Yang Baik dan Perancangan Manual Sistem Jaminan Halal pada IRTP VRI FOOD
(2021)Industri rumah tangga pangan (IRTP) memiliki keterbatasan dalam menghadapi perekonomian global di era perdagangan bebas. IRTP dituntut untuk menghasilkan produk yang bermutu, aman dan berdaya saing tinggi. Pemenuhan izin ... -
Kajian Spesifisitas Primer Bacillus coagulans, Bacillus subtilis, dan Bacillus cereus Menggunakan Basic Local Alignment Search Tool (BLAST) dan Molecular Evolutionary Genetics Analysis (MEGA)
(2021-01)Berbagai macam bakteri yang terdapat dalam pangan dapat memberikan dampak baik atau buruk tergantung dari jenisnya. Bacillus coagulans merupakan salah satu jenis bakteri yang bermanfaat karena bersifat probiotik, sedangkan ... -
Pengaruh Sifat Fisikokimia RBDPO (Refined Bleached Deodorized Palm Oil) terhadap Karakteristik dan Stabilitas Margarin
(2015)Salah satu produk pangan hasil olahan dari minyak sawit yang telah banyak dikomersialisasikan adalah margarin. Bahan baku utama pembuatan margarin adalah minyak sawit yang telah mengalami pemurnian atau Refined ... -
Persepsi Konsumen dalam Keputusan Pembelian Produk Minuman Teh Kemasan Siap Minum di Kabupaten Tegal
(2021)Moci merupakan tradisi minum teh seduh yang terkenal di Tegal. Kebiasaan moci mulai tergeser dengan banyaknya minuman teh kemasan siap minum yang lebih praktis. Minuman teh kemasan siap minum memiliki beragam atribut yang ... -
Evaluasi Sensori Food Pairing Kopi 2 In 1 Menggunakan Metode CATA (Check-All-That-Apply)
(2021)Kopi 2 in 1 merupakan kopi hitam yang hanya ditambahkan gula dan dikemas dalam kemasan sachet. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik atribut sensori kopi 2 in 1 yang dipadukan dengan bakwan, biskuit, ... -
Implementation of Halal Assurance System for Bakery Products in HK Bakery Kuningan
(2021)Indonesia memiliki 229 juta penduduk beragama Islam, jumlah ini setara dengan 87,2% dan akan terus meningkat. Halal merupakan kewajiban bagi setiap muslim, penerapan halal salah satunya pada produk pangan. Roti adalah ... -
Tinjauan Sistematis Pengembangan dan Aplikasi Label Indikator Karbon Dioksida untuk Kemasan Pangan
(2021)Karbon dioksida adalah salah satu zat yang umum terbentuk selama proses penurunan mutu pangan. Korelasi antara pertumbuhan mikroba dan kenaikan konsentrasi gas karbon dioksida dalam kemasan telah ditunjukkan pada berbagai ... -
Kajian Pedoman Perumusan Audit Internal untuk Industri Yang Menerapkan Program Manajemen Risiko
(2021)Di Indonesia, penyakit dan kematian yang disebabkan oleh konsumsi produk makanan memiliki jumlah yang besar. Menurut laporan BPOM tahun 2018, sejak tahun 2010 hingga 2017 terdapat kasus keracunan sebanyak 48.824 kasus ... -
Perbandingan Analisis Primer untuk Salmonella spp dan Campylobacter jejuni serta Interpretasi Menggunakan Aplikasi BLAST dan MEGA
(2020)Salmonella spp memiliki gen invansi yang merupakan gen penyebab beberapa penyakit pada inang. Gen invansi ditemukan pada lebih dari 2000 serovar Salmonella sehingga, dapat digunakan untuk mendeteksi keberadaan spesies ... -
Tinjauan Sistematis Pengembangan dan Aplikasi Label Indikator Karbon Dioksida untuk Kemasan Pangan
(2021)Karbon dioksida adalah salah satu zat yang umum terbentuk selama proses penurunan mutu pangan. Korelasi antara pertumbuhan mikroba dan kenaikan konsentrasi gas karbon dioksida dalam kemasan telah ditunjukkan pada berbagai ... -
Analisis Kesiapan UMKM Bidang Kuliner di Kota Samarinda terhadap Kewajiban Sertifikasi Halal
(2021)Aturan kewajiban sertifikasi halal pada semua produk yang beredar di wilayah Indonesia telah berlaku sejak tahun 2019. Akan tetapi, jumlah UMKM bidang kuliner di Kalimantan Timur yang telah memiliki sertifikat halal atas ... -
Kajian Pengembangan Metode Karakterisasi Bakteri dan Enterotoksin Staphylococcus aureus dalam Pangan
(2021)Keamanan pangan merupakan hal utama dalam menyediakan pangan yang baik bagi manusia. Saat ini beban penyakit bawaan pangan di Indonesia cukup tinggi yang diperkirakan 680 DALYs per 100.000 penduduk. Keracunan pangan ... -
Evaluasi Kemasan Botol Polietilen Tereftalat (PET) untuk Proses Pengisian Panas Produk Minuman Elektrolit di PT XYZ
(2020-08-10)Proses pengisian panas merupakan metode pengisian produk yang efektif untuk pangan berasam tinggi (pH < 4.6) seperti minuman elektrolit. Kemasan yang umum digunakan untuk produk dengan proses pengisian panas adalah botol ... -
Evaluasi Sensori Secara Food Pairing terhadap Produk Kopi Instan 3 In 1 dan Cookies Berbasis Home Use Test
(2021)Kopi instan 3 in 1 seringkali dikonsumsi bersama dengan makanan pendamping berupa makanan kecil atau snack. Penelitian ini bertujuan menentukan profil sensori yang muncul serta disukai oleh konsumen dari konsumsi kopi ... -
Upaya Mengurangi Sleeve Loss Produk Susu UHT Menggunakan Pendekatan DMAIC di PT XYZ
(2021)Industri pangan yang semakin berkembang senantiasa menyediakan produk pangan yang beragam. Produk pangan yang dihasilkan dapat membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan produk dengan tetap memperhatikan kualitas dan ... -
Evaluasi Sensori Food Pairing Makanan Pendamping dalam Menikmati Teh
(2021)Food pairing adalah metode ilmiah untuk mengidentifikasi makanan dan minuman mana yang cocok dikombinasikan. Penelitian secara formal mengenai food pairing di Indonesia belum dilakukan, termasuk mengenai makanan yang ... -
Upaya Mengurangi Reject Lepas Twist dan Panjang Tidak Standar Produk Sosis Ayam di PT. XYZ
(2020)Sosis merupakan pangan olahan berbahan baku daging yang dimasukkan dalam selongsong dengan atau tanpa proses pemasakan. Seiring dengan tingginya permintaan produk sosis dari konsumen, diperlukan upaya dari PT. XYZ ... -
Enzyme Activitties of Black Soldier (Hermeria illucens) Larvae
(2021)The disproportion of food demand and food supply caused by population growth, limited land area, and resources prompt the search for novel and sustainable food alternatives. Scientific research has shown that edible ... -
Pengembangan Sereal Sarapan Tersubstitusi Bekatul dan Tepung Pisang
(2020)Bekatul dan tepung pisang memiliki kandungan zat gizi dan komponen bioaktif yang berpotensi untuk pengembangan pangan fungsional, salah satunya adalah sereal sarapan. Penelitian bertujuan mengembangkan formula sereal sarapan ... -
Evaluasi Penerapan Good Manufacturing Practices (GMP) di Salah Satu UMKM Produk Tempe Telur Mentega di Kabupaten Bandung
(2020)Perkembangan industri makanan berskala UMKM makin menjamur di tengah masyarakat Indonesia. Industri pangan perlu mengembangkan sistem keamanan pangan untuk menunjang keamanan produknya. Salah satu dasar yang harus diterapkan ...
