Resources and Environmental Economic
Browse by
Recent Submissions
-
Penetapan Ukuran Minimum Penangkapan Ikan di Perairan Anyer, Provinsi Banten
(2024)Indonesia Merupakan Negara Maritim, sebutan dan julukan tersebut didapat bukan dari bualan dan haluan semata namun kondisi Indonesia yang terdiri atas 17.504 pulau dengan Panjang garis pantai sekitar 81.000 Km menunjukkan ... -
Strategi Optimal Dalam Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan Di Kawasan Pantai Batu Saung Anyer, Banten.
(2024)Indonesia Merupakan Negara Maritim, sebutan dan julukan tersebut didapat bukan dari bualan dan haluan semata namun kondisi Indonesia yang terdiri atas 17.504 pulau dengan Panjang garis pantai sekitar 81.000 Km menunjukkan ... -
Membangun Desa Wirausaha Melalui Inovasi Sosial Dan Teknologi Menuju Sdgs Di Masa Pasca Pandemi
(2024)Pekon/Desa Talang Padang merupakan salah satu pekon yang berada di Kecamatan Talang Padang, Kabupaten Tanggamus Provinsi Lampung dengan luas wilayah 3,6 km2. Pekon/Desa ini memiliki 9 dusun diantaranya Dusun Pekon Luah, ... -
Pemberdayaan Masyarakaat Dalam Pengelolaan Sampah Dan Digitalisasi Umkm Di Desa Sinar Harapan
(2024)Desa/Pekon Sinar Harapan merupakan salah satu desa yang berada di Kecamatan Talang Padang. Desa Sinar Harapan bisa dibilang sedang dalam masa transisi menuju lingkungan seperti perkotaan (desa urban). Oleh karena itu, ... -
Strategi Komunikasi dan Diseminasi Aspek Keberlanjutan Minyak Sawit dan Kebun Sawit di Dunia Internasional
(2024-06)Industri sawit berperan besar dalam pen- gentasan kemiskinan, penciptaan lapangan kerja, dan berkontribusi signifikan dalam pencapaian SDGs. Minyak sawit merupakan sumber minyak nabati terpenting dan paling efisien dalam ... -
Strategi Peningkatan Daya Saing Minyak Sawit di Pasar Internasional
(2024-06)Upaya peningkatan daya saing produk sawit Indonesia di pasar global, perlu double track strategy: 1) meningkatkan produktivi- tas dan 2) efisiensi produksi dan menyusun strategi bauran pemasaran produk minyak sawit untuk ... -
Analisis Strategi dalam Mengurangi Emisi Gas Rumah Kaca pada Budidaya Padi di Indonesia
(2024-06)Isu perubahan iklim sedang menjadi masalah utama bagi dunia. Meningkatnya suhu rata-rata yang terjadi disebabkan adanya peningkatan emisi gas rumah kaca (GRK) dari adanya berbagai aktivitas manusia. Dalam dokumen NDC ... -
Analisis lingkungan usaha dan bauran pemasaran dalam strategi bersaing produk kopi bubuk
(2000)Industri pengolahan kopi mempunyai potensi yang besar untuk dikembangkan. Selain berpotensi karena bahan baku yang tersedia secara melimpah, pasarnya juga masih terbuka luas sebagai minuman favorit bagi masyarakat Indonesia. ... -
The Need of Physical Improvement of Online Marketing: The Case of Agribusiness e-Commerce in Indonesia
(2023)By the development of agribusiness e-commerce, the physical contact between seller and buyer is decreasing or even disappearing. The question in this context is whether the tangibility dimension is still needed or – at ... -
Aplikasi Smart Circular Payment for Environmental Services Dalam Rangka Pembentukan Kecamatan Konservasi Berbasis Teknologi
(2022)Tujuan penelitian ini adalah menyusun model imbal jasa lingkungan yang tertintegrasi antar wilayah Sub DAS melalui pedekatan partisipatif dan kolaboratif antar pemangku kepentingan. Model ini merupakan instrumen agar ... -
Manfaat Ekonomi dan Strategi Pengelolaan Bank Sampah Berkelanjutan (Studi kasus: Bank sampah Saung Hijau RW 09, Kelurahan Wadas, Kecamatan Teluk Jambe Timur)
(2023)Penelitian ini bertujuan 1) mengkaji dan mengidentifikasi persepsi masyarakat terkait pengelolaan sampah yang dilakukan oleh Bank Sampah Saung Hijau di RW 09, Kelurahan Wadas, 2) menganalisis manfaat ekonomi dari ... -
Estimasi Nilai Manfaat Ekonomi Pengelolaan Minyak Jelantah Rumah Tangga Di Kampung Kebon Kopi Cibanteng, Kabupaten Bogor
(2023)Minyak jelantah adalah sisa minyak atau produk sampingan yang dihasilkan dari proses penggorengan makanan. Umumnya, masyarakat Indonesia membuang minyak jelantah begitu saja ke lingkungan. Padahal, jika dikelola dengan ... -
Analisis Daya Saing Ekspor Minyak Kelapa Murni (Virgin Coconut Oil) di Negara Tujuan Utama
(2023)Virgin Coconut Oil (VCO) menjadi salah satu produk potensial ekspor subsektor perkebunan. Indonesia menjadi negara terbesar pengekspor VCO di pasar dunia. Industri terkait pengolahan kelapa menjadi VCO banyak mengalami ... -
Analisis Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keputusan Pemilihan Pola Kemitraan Peternak Ayam Ras Pedaging di Kabupaten Sukabumi
(2023)Salah satu sektor penyumbang tenaga kerja dan devisa yang terbesar di Indonesia adalah sektor pertanian. Sektor pertanian termasuk sektor terpeting dalam pembangunan nasional karena berperan menyediakan pangan dan sumber ... -
Analisis Daya Saing dan Faktor-Faktor yang Memengaruhi Ekspor Vanili Indonesia di Pasar ASEAN
(2023)Indonesia merupakan negara penghasil vanili kedua terbesar di dunia. Pasar tujuan utama ekspor vanili Indonesia adalah negara maju. Hal ini mengakibatkan ketergantungan ekspor terjadi. Penelitian ini bertujuan untuk ... -
Biaya Transaksi Sertifikasi Lahan, dari Program Nasional Agraria (PRONA) ke Pendaftaran Tanah Sistematik Lengkap (PTSL)
(2022-06)Kebijakan sertifikasi lahan merupakan salah satu fokus pemerintahan Indonesia karena dianggap menjamin hak atas tanah dan dapat mendorong perekonomian melalui pembentukan modal. Sebagai state of the art pendaftaran tanah, ... -
Estimasi Produk Domestik Regional Bruto Lingkungan Hidup: Kasus Kota Yogyakarta Dan Purbalingga
(2022-06)Peningkatan Produk Domestik: Regional Bruto (PDRB) Kota Yogyakarta dan Kabupaten Purbalingga menunjukkan pertumbuhan ekonomi yang positif. Namun, PDRB Konvensional belum memperhitungkan nilai deplesi dan degradasi sumberdaya ... -
Dampak Kebijakan Suku Bunga Kredit Terhadap Permintaan Minyak Sawit Dan Produksi Margarin Dan Sabun Di Indonesia
(2021-07)Margarine and soap are derivative products of palm oil. As the raw material, crude palm oil is untapped yet for processing margarine and soap. The government role on credit interest rate reduction is expected to increase ... -
Dampak Variabilitas Iklim Terhadap Strategi Adaptasi Dan Pendapatan Usahatani Padi (Studi Kasus: Kelurahan Katulampa, Kota Bogor)
(2022)Variabilitas iklim yang terjadi di Katulampa berupa intensitas curah hujan yang tinggi, perubahan pola curah hujan dan serangan organisme pengganggu tanaman dapat menjadi ancaman bagi petani padi karena dapat berimbas pada ...