Proses sosialisasi dan tingkat konsumsi pangan serta status gizi penderita kusta : studi kasus pada Rumah Sakit Kusta, Desa Sumberglagah, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, Propinsi Jawa Timur
View/ Open
Date
1992Author
Fadjarindah, Ervin Lelyagoes
Effendi, Yekti Hartati
Karyadi, Lies Darwin
Metadata
Show full item recordAbstract
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui proses sosialisasi, tingkat konsumsi pangan dan status gizi serta hubungan antara tingkat konsumsi pangan dan status gizi penderita kusta.
Penelitian dilaksanakan pada bulan Mei sampai Juli 1991. Sampel yang diteliti sejumlah 65 penderita terdiri dari 48 penderita laki-laki (43 tipe Lepromatosa dan 5 tipe Tuberkuloid) dan 17 penderita perempuan (10 tipe Lepromatosa dan 7 tipe Tuberkuloid) yang sedang dirawat di rumah sakit.
Collections
- UT - Nutrition Science [3184]
