Pemanfaatan Kulit Buah Pisang untuk Produksi Enzim Selulase oleh Trichoderma viride, Aspergilus niger dan Asperhilus Oryzae
dc.contributor.author | Murphi, Hery | |
dc.date.accessioned | 2010-07-05T07:20:26Z | |
dc.date.available | 2010-07-05T07:20:26Z | |
dc.date.issued | 1994 | |
dc.identifier.uri | http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/30383 | |
dc.description.abstract | Kulit pisang mempunyai kandungan selulosa dan karbohidrat yang cukup tinggi sehingga berpotensi untuk dimanfaatkan sebagai substrat (media) pertumbuhan bag; mikroorganisme yang memproduksi enzim selulase. Enzim selulase merupakan enzim yang mampu menghidrolisis selulosa menjadi glukosa. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan substrat kulit buah pisang dan jenis lcapang terbaik serta waktu fermentasi optimal dalam memproduksi enzim selulase dengan metode fermentasi padat. | id |
dc.publisher | IPB (Bogor Agricultural University) | |
dc.title | Pemanfaatan Kulit Buah Pisang untuk Produksi Enzim Selulase oleh Trichoderma viride, Aspergilus niger dan Asperhilus Oryzae | id |