Browsing UT - Landscape Architecture by Title
Now showing items 247-266 of 1252
-
Hubungan Antara Perubahan Resistensi Cairan Rendaman Benih dengan Viabilitas Benih Kedelai (Glycine max L. Merr.) dan Padi (Oryza sativa L.)
(1989)Kerusakan membran merupakan penyebab paling dini terjadinya kerusakan benih. Sehubungan denqan kerusakan membran akan menyebabkan meningkatnya kebocoran molekul-molekul yang terdiri dari garam-garam anorganik, asam amino, ... -
Identifikasi Ciri Arsitektur dan Kerapatan Stomata Duapuluhlima Jenis Pohon Suku Leguminosae untuk Elemen lansekap Tepi Jalan
(1994)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi. ciri arsitektur dan menghitung kerapatan serta ukuran stomata pada duapuluhlima jenis pohon terpilih, yang memenuhi kesesuaian sebagai pohon tepi jalan, menurut bangun ... -
Identifikasi Distribusi Akar dan Tajuk sebagai Dasar Penyusunan Detail Penanaman
(2015)Distribusi hara, air, dan cahaya terutama dipengaruhi oleh karakteristik dari jenis pohon, khususnya bentuk tajuk dan distribusi perakaran. Oleh karena itu, sangat penting untuk mendeskripsikan distribusi spasial akar. ... -
Identifikasi Eco-Aesthetic Lanskap Desa Ancaran, Kabupaten Kuningan
(2011)Perdesaan merupakan wilayah yang kegiatan utamanya adalah pertanian, termasuk pengelolaan sumber daya alam dengan susunan fungsi kawasan sebagai tempat permukiman, pelayanan jasa pemerintahan, pelayanan sosial, dan kegiatan ... -
Identifikasi Green Community Untuk Mewujudkan Green City Di Kota Bogor
(2015)Berdasarkan pada Program Pengembangan Kota Hijau, komunitas hijau adalah satu dari delapan atribut dalam penerapan metode kota hijau. Komunitas hijau adalah individu-individu, komunitas, atau kelompok yang peduli terhadap ... -
Identifikasi Green Community Untuk Mewujudkan Green City Di Kota Bogor
(2015)Berdasarkan pada Program Pengembangan Kota Hijau, komunitas hijau adalah satu dari delapan atribut dalam penerapan metode kota hijau. Komunitas hijau adalah individu-individu, komunitas, atau kelompok yang peduli terhadap ... -
Identifikasi Heritage Tree pada Jalur De Groote Postweg di Kota Bogor
(2017)Kota Bogor merupakan salah satu kota yang tergabung dalam Jaringan Kota Pusaka Indonesia (JKPI) dalam Program Penataan dan Pelestarian Kota Pusaka (P3KP) yang bertujuan mempertahankan aset pusaka dan karakter kota pusaka. ... -
Identifikasi hubungan perilaku vandalisme terhadap setting pada Kebun Raya Cibodas, Kabupaten Cianjur
(2011)The appropriate design of setting can create the comfort and the harmony between human and its surrounding. However, if there is inexpediency of that setting design, it will give a chance for the candidate of vandalism ... -
Identifikasi Karakteridtik Lanskap Budaya Suku Sasak di Dusun Limbungan Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat
(2017)Karakteristik lanskap budaya permukiman suatu suku terbentuk dari elemenelemen penyusun dan tradisi serta budaya yang tetap terjaga. Dusun Limbungan di Pulau Lombok merupakan salah satu permukiman Suku Sasak yang mempunyai ... -
Identifikasi Karakteristik Ruang Terbuka Hijau di Kota-Kota Pantai Indonesia (Studi Kasus Kota Padang, Denpasar, dan Makassar)
(2010)Negara Indonesia terletak di daerah tropis dengan variasi ekosistem dan bentukan lahannya. Indonesia juga merupakan negera kepulauan yang sekitar 75% luasannya adalah laut/perairan. Kondisi ini membentuk karakteristik ... -
Identifikasi Karakteristik Ruang Terbuka Hijau Pada Kota Dataran Rendah di Indonesia (Studi Kasus: Kota Banjarmasin, Yogyakarta, dan Medan)
(2010)Kota-kota di Indonesia berkembang dengan cepat dari waktu ke waktu. Peningkatan kegiatan perekonomian dan peningkatan kesejahteraan penduduk merupakan faktor utama yang meningkatkan pembangunan di perkotaan, termasuk di ... -
Identifikasi Karakteristik Ruang Terbuka Hijau pada Kota Pulau di Indonesia (Studi Kasus Kota Batam, Kota Tarakan Dan Kota Ternate)
(2010)Menurut undang-undang Republik Indonesia Nomor 26 Tahun 2007 tentang perencanaan tata ruang, pasal 29 menyatakan bahwa proporsi ruang terbuka hijau di daerah perkotaan sekurang-kurangnya 30% dari wilayah kota. Meskipun ... -
Identifikasi Lanskap Kota Taman Kebayoran Baru sebagai Identitas Kota Administratif Jakarta Selatan
(2010)Kawasan yang kini menjadi Kecamatan Kebayoran Baru merupakan kawasan permukiman pertama yang direncanakan oleh arsitek Indonesia. Dalam perencanaannya kawasan ini mengadaptasi konsep kota taman dan menyesuaikannya dengan ... -
Identifikasi Material Struktur Living Walls di Stasiun Bogor, Terminal Baranangsiang, dan Underpass Baranangsiang Kota Bogor, Jawa Barat.
(2018)Kota Bogor saat ini sedang mengembangkan living walls karena jumlah penurunan ruang terbuka hijau. Living walls adalah metode tanam menggunakan struktur vertikal mirip dengan dinding penahan. Living walls di Kota Bogor ... -
Identifikasi Penerapan Green Transportation Untuk Mewujudkan Green City Di Kota Bogor
(2015)Berbagai permasalahan perkotaan timbul di Kota Bogor akibat tingkat pertumbuhan yang pesat serta kepadatan penduduk yang tinggi, salah satunya adalah permasalahan transportasi. Oleh karena itu, Kota Bogor memerlukan suatu ... -
Identifikasi Potensi Tanaman Obat Yang Dapat Tumbuh Liar Sebagai Elemen Lanskap
(2017)Banyak tanaman dalam lanskap yang dapat tumbuh sendiri tanpa dibudidayakan oleh manusia. Mereka merupakan jenis tanaman yang dapat ditemukan di mana saja, sehingga dapat dikategorikan sebagai tanaman liar. Nilai ekonomis ... -
Identifikasi Toleransi Tanaman Lanskap terhadap Naungan
(2013)Light is an important factor in plants photosynthesis process, while photosynthesis is a key of other metabolic processes in plants. Factors of light and plants shade tolerance in a landscape design is an important thing ...