Search
Now showing items 1-10 of 2211
Evaluasi Daya Gabung dan Heterosis 10 Hibrida Cabai (Capsicum annuum L.) Hasil Persiiangan Half Diallel
(IPB (Bogor Agricultural University), 2007)
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi daya gabung, heterosis, dan nilai heritabilitas 10 hibrida cabai (Capsicum annuum L.) hasil persilangan half dialle!, serta mendapatkan galur murni yang dapat dijadikan sebagai ...
Keragaman Gen Protein Selubung Rice Tungro Bacilliform Badnavirus pada Suatu Luasan Petak Tanaman Padi di Desa Ciherang, Kecamatan Darmaga, Kabupaten Bogor.
(IPB (Bogor Agricultural University), 2007)
Salah satu penyakit penting pada tanaman padi adalah penyakit tungro. Penyakit ini disebabkan oleh 2 virus yaitu Rice tungro bacilliform badnavirus (RTBV) dan Rice tungro spherical badnavirus (RTSV) yang ditularkan oleh ...
Pengaruh Penggunaan IBA dan BAP terhadap Regenerasi Temulawak (Curcuma xhantorizha Roxb.) Secara in Vitro.
(IPB (Bogor Agricultural University), 2007)
Teknik in vitro merupakan salah satu metode perbanyakan vegetatif yang memiliki beberapa kelebihan diantaranya dapat menyediakan bibit tanaman dalam jumlah besar dalam waktu yang relatif singkat dan bebas patogen. Teknik ...
Analisis Citra Polarisasi Penuh AirSAR untuk Aplikasi Sedimentasi Sungai.
(IPB (Bogor Agricultural University), 2007)
Informasi mengenai suatu data Synthetic Aperture Radar (SAR) merupakan sebuah sumber data berbentuk vektor yang didalamnya juga mengandung informasi fase dan amplitudo. Untuk mencapai hasil dengan realibilitas tinggi, ...
Deteksi benih dan penularan virus mosaik bengkuang oleh tiga spesies kutudaun
(IPB (Bogor Agricultural University), 2006)
Virus mosaik bengkuang adalah virus yang banyak ditemukan di pertanaman bengkuang di daerah Bogor dan sekitarnya. Di lapangan intensitas serangan virus ini cukup tinggi. Virus ini belum terkarakterisasi sifat biologinya, ...
Hama dan penyakit benih dan tanaman pembibitan tanaman jarak pagar (Jatropha Curcas L.) di kebun bibit Indonesia Center For Biodiversity and Biotechnology (ICBB)
(IPB (Bogor Agricultural University), 2006)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hama dan penyakit pada pembibitan jarak pagar (Jatropha curcas L.) di lahan percobaan ICBB Bogor dan mengetahui penyakit yang terbawa benih jarak pagar. Penelitian ini dilaksanakan ...
Pengaruh Kalinm Terhadap Kualitas Buah Pepaya
(2007)
Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh dosis pupuk kalium terhadap kualitas buah pepaya genotipe IPB 1 dan IPB 2. Penelitian dilaksanakan pada bulan September 2005 - Agustus 2006 di Kebun Percobaan Pusat Kajian ...
Uji Vigor Daya Simpan Dan Vigor Kekuatan Tumbuh Pada Beberapa Galur Gandom (Triticum Aativum)
(2007)
Penelitian ini bertujuan meogidentifikasi vigor daya simpan dan vigor kekuatan tumbuh bebeiapa galur gandum dan Varietas N"JaS. Bahan tanaman yang digunakan pada penelitian ini merupakan galur-galur harapan basil uji ...
Identifikasi Produksi Padi Dan Penggunaan Lahan Di Kecamatan Blanakan, Kecamatan Ciasem Dan Kecamatan Patokbeusi, Kabupaten Subang
(2007)
Data penggunaan laban dan kondisi vegetasi di suatu daerah dapat mencerminkan potensi daerah tersebut Penggunaan laban pertanian berupa sawah dapat dilihat penyebarannya berdasarkan NDVI (Normalized Difference Vegetation ...
Uji Toksisitas Cry 1B dan 1C Terhadap Ulat Kubis Hellula undalis F., Crocidolomia pavonana F. (Lepidoptera: Pyralidae) dan Imago Parasitoid Diadegma semiclausum (Hellen) (Hymenoptera: Ichneumonidae).
(IPB (Bogor Agricultural University), 2007)
Crocidolomia pavonana F. dan Hellula undalis F. (Lepidoptera: Pyralidae) merupakan hama pada pertanaman kubis yang berpotensi menimbulkan kerusakan yang cukup tinggi terhadap pertanaman kubis. Salah satu pengendalian ...