Show simple item record

Histologi gonad ikan lele jantan Clarias sp. pada perlakuan ekstrak purwoceng Pimpinella alpina Molk. melalui pakan

dc.contributor.advisorJunior, Muhammad Zairin
dc.contributor.advisorSoelistyowati, Dinar Tri
dc.contributor.authorIrawan, Panji
dc.date.accessioned2013-03-04T02:25:49Z
dc.date.available2013-03-04T02:25:49Z
dc.date.issued2012
dc.identifier.urihttp://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/61038
dc.description.abstractCatfish Clarias sp. is one of fishery commodities that have high market demand but insufficient in fry availability. Increasing in fry production can be done by improving the quality of the broodstock. One of the ways is by improving the quality and quantity of the male broodstock sperm. This study aimed to evaluate the dose effect of the purwoceng Pimpinella alpina Molk extract through the spermatogenesis growth of catfish Clarias sp. based on gonad histology. The research was conducted by using catfish weight range 200-300 g/fish. Purwoceng dose was 2.5 g/kg feed, 5 g/kg feed, 7.5 g/kg feed, and control (no treatment). The fish were reared in the concrete tanks at size 2 x 1.5 x 1 m3 and filled with about 2 m3 of water. After 30 days treatment periods, the fish were taken and then dissected to take the gonad to begin the process of gonad histology preparation. The result of the preparations were examined under the microscope to determine the development of the seminiferous tubules and the degree of spermatogenesis based on Johnsen criteria. The results showed that the purwoceng extracts with the dose at 5 g/kg feed significantly affect the growth of the seminiferous tubules (p<0.05), whereas according to Johnsen criteria and based on the degree of spermatogenesis, the purwoceng extract had a higher value (9) than the control (8).en
dc.description.abstractIkan lele Clarias sp. merupakan salah satu komoditas perikanan yang memiliki permintaan pasar yang cukup tinggi, tetapi ketersediaan benih tidak mencukupi. Peningkatan produksi benih dapat dilakukan dengan meningkatkan kualitas induk. Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah dengan meningkatkan kualitas dan kuantitas sperma dari induk jantan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh dosis pemberian ekstrak purwoceng Pimpinella alpina Molk. melalui pakan terhadap perkembangan spermatogenesis ikan lele Clarias sp. berdasarkan gambaran histologi gonad. Penelitian dilakukan dengan menggunakan ikan lele kisaran bobot 200-300 g/ekor. Dosis purwoceng yang digunakan adalah 2,5 g/kg; 5 g/kg; 7,5 g/kg pakan dan kontrol (tanpa perlakuan). Pemeliharaan ikan dilakukan dalam bak semen berukuran 2 x 1,5 x 1 m3 dan diisi air hingga volume air sekitar 2 m3. Setelah 30 hari masa pemeliharaan, ikan diambil dan dibedah untuk diambil gonadnya. Kemudian dilakukan proses preparasi histologi pada gonad tersebut. Lalu preparat diamati di bawah mikroskop untuk mengetahui perkembangan tubulus seminiferus dan derajat spermatogenesisnya menurut kriteria Johnsen. Hasil yang didapat menunjukkan bahwa ekstrak purwoceng yang diberikan dengan dosis 5 g/kg pakan berpengaruh nyata terhadap perkembangan tubulus seminiferus (p<0,05), sedangkan berdasarkan derajat spermatogenesis menurut kriteria Johnsen menunjukkan perbedaan di mana pada perlakuan ekstrak purwoceng lebih tinggi (9) dibandingkan kontrol (8).
dc.publisherIPB ( Bogor Agricultural University )
dc.subjectcatfishen
dc.subjectpurwocengen
dc.subjectspermatogenesisen
dc.subjecthistologyen
dc.subjectseminiferous tubulesen
dc.subjectJohnsen criteriaen
dc.titleCatfish male gonad histology with the treatment of purwoceng Pimpinella alpina Molk. extract through the feeden
dc.titleHistologi gonad ikan lele jantan Clarias sp. pada perlakuan ekstrak purwoceng Pimpinella alpina Molk. melalui pakan


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record