Show simple item record

Kajian Kondisi Spasial dan Temporal Terumbu Karang dan Komunitas Ikan Karang Pasca Tsunami di Perairan Pulau Weh dan Pulau Aceh.

dc.contributor.advisorSoedharma, Dedi
dc.contributor.advisorZamani, Neviaty Putri
dc.contributor.authorMuliari
dc.date.accessioned2012-02-13T03:31:40Z
dc.date.available2012-02-13T03:31:40Z
dc.date.issued2011
dc.identifier.urihttp://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/53290
dc.description.abstractThe Tsunami in Aceh had caused to the damage of the Aceh nese reefs ecosystem. However, the ability to recover is naturally found in the coral reef. The purpose of the research are to determine percentages of hard coral cover and coral recruitment in Weh and Aceh Islands. The research was conducted in 2006, 2008, 2009, and 2011. The research was done in Aceh islands, utilization areas, marine natural tourist park (TWAL) and regional marine conservation areas (KKLD). Point Intercept Transect (PIT) and square transect Methods were applied in the research. The research showed that the percentages of hard coral cover in 2011 in Aceh island and utilization areas are 49,38% and 34,16 %, respectively. On the other hand, in marine natural tourist park (TWAL) and regional marine conservation areas (KKLD) are 32,66% and 41,27 % respectively. The percentages of coral cover had increased from 2006, 2008 to 2009. Meanwhile in the percentages of coral cover marine natural tourist park (TWAL) and regional marine conservation areas (KKLD) decreased in 2011. The highest recruitment occurred in 2008 in all survey areas and decreased in 2009. Thus, this study concluded that there existed a recovery of coral reef ecosystem with an increase in the percentage of hard coral cover and coral recruitment from 2006 to 2011. The highest abundances of reef fish in 2011 were found in marine natural tourist park (TWAL) with total amount and biomasses of 15.559 individual/ha and 1.574,43 kg/ha, respectively.en
dc.description.abstractGempa bumi dan tsunami Aceh mengakibatkan kerusakan ekosistem terumbu karang. Karang memiliki kemampuan untuk pulih secara alami. Pemulihan ini sangat dipengaruhi oleh kualitas perairan dan kondisi lingkungan. Terumbu karang Pulau Weh diketahui secara umum memiliki kondisi yang lebih baik dibandingkan Pulau Aceh dikarenakan perbedaan pengelolaan di antara kedua wilayah ini pada masa lalu. Kondisi karang akan mempengaruhi keberadaan ikan karang. Apabila kondisi karang mengalami degradasi maka semakin minim jenis ikan karang yang hidup. Tujuan dari penelitian ini adalah: (1) Mengetahui persentase karang keras di Pulau Weh dan Pulau Aceh, (2). Mengetahui persentase rekrutmen karang di Pulau Weh dan Pulau Aceh, (3). Mengetahui dinamika kelimpahan dan biomassa ikan karang di Pulau Weh dan Pulau Aceh. Penelitian ini dilaksanakan pada tahun 2006, 2008, 2009 dan Februari 2011. Kegiatan penelitian dilakukan di Pulau Aceh, Daerah Pemanfatan, Taman Wisata Alam Laut (TWAL) dan Kawasan Konservasi Laut Daerah (KKLD). Metode yang digunakan untuk pengambilan data karang dalam penelitian ini adalah Point Intercept Transect (PIT) dan transek kuadrat. Pengambilan data ikan karang menggunakan Underwater Fish Visual Census (UVC). Hasil penelitian menunjukkan bahwa persentase tutupan karang keras pada tahun 2006, 2008, 2009 dan 2011 di Pulau Aceh mempunyai (1,75%, 10,66%, 24,33% dan 49,38%), Daerah Pemanfatan mempunyai (23,5%, 33,76%, 33,02% dan 34,16%), Taman Wisata Alam Laut (TWAL) mempunyai (30,85%, 29,47%, 33,97% dan 32,66%), dan Kawasan Konservasi Laut Daerah (KKLD) mempunyai (53,1%, 55,44%, 56,04% dan 41,27%). Pesentase tutupan karang tersebut meningkat dari tahun 2006, 2008, dan 2009, sedangkan pada tahun 2011 terjadi penurunan persentase tutupan karang di wilayah sabang pariwisata dan pulau sabang konservasi.id
dc.subjectCoral reefen
dc.subjectreef fish communityen
dc.subjecttsunami Weh and Aceh islandsen
dc.titleStudy Spatial and Temporal of Coral Reef State and Reef Fish Community after Tsunami In Weh and Aceh Islands Watersen
dc.titleKajian Kondisi Spasial dan Temporal Terumbu Karang dan Komunitas Ikan Karang Pasca Tsunami di Perairan Pulau Weh dan Pulau Aceh.id


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record