Show simple item record

dc.contributor.authorDian Astrini, Ekanti
dc.date.accessioned2010-05-08T15:39:30Z
dc.date.available2010-05-08T15:39:30Z
dc.date.issued2004
dc.identifier.urihttp://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/16663
dc.description.abstractTrammel net merupakan suatu jenis jaring yang terdiri dari tiga lapis jaring sehingga trammel net sering pula disebut jatilap (jaring tiga lapis). Tiga lapis jaring tersebut terdiri dari dua lapis jaring bagian luar (outer net) yang mengapit satu lapis jaring bagian dalam (inner net) dimana jaring bagian dalam memiliii ukuran mata yang lebih kecil dibanding ukuran mata jaring bagian luar. Kemampuan tangkap dan proses seleksi dari trammel net dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya karakteristik dari jaring serta ikan yang menjadi tujuan penangkapan. Peluang ikan untuk tertangkap tergantung dari kemampuan ikan untuk mendeteksi dan menghindar dari jaring. Hal ini berkaitan dengan kemampuan renang ikan serta panjang ikan (Regier & Robson, 1966). Selain itu morfologi dari ikan juga berpengaruh terhadap cara tertangkapnya ikan oleh suatu alat tangkap seperti gillnet (Reis & Pawson, 1999).id
dc.publisherIPB (Bogor Agricultural University)
dc.titleSelektivitas Trammelnet terhadap Udang di Perairan Pelabuhanratu, Jawa Baratid


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record