| dc.description.abstract | Dari survei-survei yang
dilakukan Biro Pusat Statistik
(BPS), Survei Sosial Ekonomi
Nasional (SUSENAS) merupakan.
survei yang mempunyai cakupan
data sosial paling luas. Data yang
dikumpulkan antara lain menyangkut bidang-bidang pendidikan, kesehatan/gizi, perumahan/lingkungan hidup, kriminalitas, kegiatan sosial
budaya,
konsumsi dan pendapatan rumah-
tangga, perjalanan wisata, dan
pendapat masyarakat mengenai
kesejahteraan rumahtangganya.
Diantara data tersebut yang
dikumpulkan tiap tahun hanya
yang tergolong data peubah kor
(pokok) yaitu karakteristik
demografi dan pendidikan. Selebihnya tergolong ke dalam data
peubah modul (sasaran) yang
frekuensi pengumpulannya sekitar tiga tahun sekali. | id |