Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/87730
Title: Proksimat, Asam Lemak, Kolesterol, dan Jaringan Daging Ikan Teri ( Stolephorus sp.) Segar dan Goreng
Authors: Jacoeb, Agoes M
Nurjanah
Siagian, Muhammad Ikhsan
Issue Date: 2017
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Ikan teri (Stolephorus sp.) goreng sangat populer di semua kalangan lapisan masyarakat di Indonesia karena rasanya yang enak dan mudah ditemukan. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan suhu dan waktu terbaik serta karakteristik proksimat, asam lemak, kolesterol, dan struktur jaringan daging ikan teri segar dan goreng. Penggorengan dilakukan pada suhu 160°C dan 180°C masing masing selama 5, 10, 15, 20 menit. Perlakuan terpilih ditentukan berdasarkan uji organoleptik, selanjutnya perlakuan terpilih dianalisis dengan uji analisis asam lemak, proksimat, kolesterol, dan histologi. Perlakuan terpilih yang disukai pada uji organoleptik yaitu perlakuan penggorengan 180oC selama 15 menit. Kandungan kolesterol pada ikan teri segar dan perlakuan terpilih yang disukai masing masing 0,27 dan 0,825 (mg/100 g). Histologi daging ikan teri segar tidak memiliki daging yang kompak, dan efek perlakuan suhu 180°C selama 15 menit adalah daging menjadi rapuh
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/87730
Appears in Collections:UT - Aquatic Product Technology

Files in This Item:
File SizeFormat 
C17mis.pdf
  Restricted Access
16.89 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.