Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/50011
Title: Fortifikasi ikan patin (pangasius sp) pada snack ekstrusi
Authors: Subagja, Yugha
Issue Date: 2009
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Tingkat rata-rata konsumsi iakn di Indonesia hingga tahun 2006 mencapai 25, 03 kg per kapita per tahun. Meskipun jumlah ini meningkat 4,5% dari tahun sebelumnya yaitu sebesar 23, 95 kg, akan tetapi nilai ini belum mencapai standar yang dipersyaratkan oleh organisasi pangan dunia (FAO) yaitu 30 kg per kapita per tahun. Oleh karena itu usaha diversifikasi pengolahan hasil perikanan perlu dilakukan untuk meningkatkan tingkat konsumsi ikan, meningkatkan pendayagunaan hasil perikanan, memperluas serta meningkatkan usaha pengolahan dan pendayagunaan berbagai macam hasil perikanan untuk diolah menjadi produk baru sebagai makanan ringan yang bergizi tinggi, enak, murah, menarik, dan mudah di peroleh.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/50011
Appears in Collections:UT - Aquatic Product Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
C09ysu2.pdf
  Restricted Access
Full Text2.05 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.