Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/49623
Title: Pengaruh pH dan NaCl terhadap produksi inhibitor protease Escherichia coli dari Acinetobacter baumanii (bakteri yang bersimbiosis dengan sponge)
Authors: Suwardinni, Rini
Issue Date: 2006
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Protease adalah enzim yang dapat menghidrolisa ikatan peptida dan protein. Protease banyak diaplikasikan sebagai katalisator hayati khususnya dalam bidang industri pangan, deterjen dan kulit. Walazpm ?emiki~n protease yang dihasilkan bakteri patogen dapat digunakan sebagai target senyawa obat bagi penyakit-penyakit yang disebabkan oleh bakteri dan virus seperti kanker;.mor, malalia, SARS, dan juga penyakit degeneratif Alzheimer. Inhibitor alamiah protease diketahui tersebar luas pada makhluk hidup, dan dapat diproduksi dari - mikroorganis~e. Penelitian lebih lanjut menunjukkan telah banyak inhibitor protease yang berhasil diisolasi dari mikroba dan digunakan untuk mempelajari mekanisme enzimatik d& aktivitas farmakologis. Namun belum dilakukan penelitian untuk meningkatkan a k t ~ t a sin hibitor protease tersebut. Oleh karena itu perlu dilakukan variasi pH dan NaCl pada medium sehhgga diarapkan aktivitas inhibitor ini dapat menghambat protease secara optimal. Adapun bakteri yang digunakan adalah Acinetobacter baumannii.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/49623
Appears in Collections:UT - Aquatic Product Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
C06rsu.pdf
  Restricted Access
Full Text2.31 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.