Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/15916
Title: Mempelajari Pengaruh Komposisi Media PErendaman Dan Lama Penyimpana Pada Suhu Chilling Terhadap Mutu Produk Ceviche Dari Udang Windu (Penaeus monodon)
Authors: Salahudin, Muhammad
Issue Date: 2004
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Dalam rangka meningkatkan minat konsumsi rakyat Indonesia terhadap produk-produk perikanan, perlu diadakan penganekaragaman pengolahan pada produk-produk perikanan Indonesia. Salah satunya adalah dengan lnengadopsi dan mengadaptasi produk-produk perikanan yang berasal dari luar negeri. Ceviche adaiah saiah satu jenis produk perikanan yang pengoiahannya menggunakan prinsip pengasaman (nmo~inating) untuk mengempukkan daging dengan menggunakan media asam yang diperoleh dari buah-buahan. Jus atau asam yang biasa dipakai dapat berasal dari buah lemon, berbagai jenis jeruk, atau anggur.. Namun demikian, cita rasa yang terlalu asam mengakibatkan produk tersebut memerlukan pengadaptasian untuk dapat diteriia oleh lidah orang Indonesia, sehir~ggap erlu diupayakan untuk menetralisasi atau memperbaiki rasailya..
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/15916
Appears in Collections:UT - Aquatic Product Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
C04msa1.pdf
  Restricted Access
Full Text3.54 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.