Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/126937
Title: Penerimaan, sifat fisik dan kandungan zat gizi kerupuk singkong (manihot esculenta L. Crantz.) dengan penambahan tempe
Authors: Kustiyah, Lilik
Setiawan, Budi
Muntikah, Muntikah
Issue Date: 2003
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Tujuan umum penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penambahan tempe pada pembuatan kerupuk singkong terhadap kandungan zat gizi dan penerimaannya. Sedangkan tujuan khusus penelitian ini adalah (1) Menentukan perbandingan tempe dengan singkong segar dan tepung tempe dengan tepung singkong (2) Mempelajari tingkat kesukaan panelis terhadap kerupuk yang tambahkan tempe (3) Menganalisis sifat fisik dan zat gizi dari kerupuk yang tambahkan tempe. (4) Menganalisis pengaruh penambahan tempe terhadap tingkat kesukaan, sifat fisik dan zat gizi dari kerupuk yang ditambahkan tempe.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/126937
Appears in Collections:UT - Family and Consumer Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
A03mun1.pdf
  Restricted Access
Fulltext10.33 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.