Show simple item record

Nilai ekonomi dan non-ekonomi pekerjaan rumahtangga istri

dc.contributor.advisorMangkuprawira, Tb. Sjafri
dc.contributor.advisorGuhardja, Suprihatin
dc.contributor.advisorMartianto, Drajat
dc.contributor.authorWahini, Meda
dc.date.accessioned2012-06-14T06:41:52Z
dc.date.available2012-06-14T06:41:52Z
dc.date.issued2012
dc.identifier.urihttp://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/54880
dc.description.abstractIn a certain society some people do not appreciate to housework as an activity of domestic sector, because they have a perception that this housework do womens’work and responsibility. The aim of this research is to analyze the economic and non-economic of housework including providing of food consumption, maintaining of clothing and housing, and caring of pre schoolers, school age, and adolescent, and factors that affecting the value of which attended the housework time allocation of wife. Mangkuprawira formulation was used to measure the real and unreal time allocation of housework, while opportunity cost and replacement cost with housework load were used to value the housework activity of home wife. The result showed that the highest economic value of housework using replacement cost and opportunity cost was caring of school age, and the lowest value of housework using replacement cost was maintaining of housing and opportunity cost was caring of pre schoolers. Family who lives in the city or village psychologically feels like with the result with housework has done. Because the value what they feel on something, that’s the result what they want and expect to of each family will be different and there’s no real standard.en
dc.description.abstractPekerjaan rumahtangga sebagai pekerjaan sektor domestik kurang mendapat perhatian dan apresiasi dari berbagai pihak, baik masyarakat maupun pemerintah. Pada sebagian budaya masyarakat pekerjaan rumahtangga dipandang sebagai pekerjaan yang tidak produktif dan kurang berharga, karena tidak menghasilkan uang dan identik dengan pekerjaan kaum perempuan. Studi tentang pekerjaan rumahtangga di negara maju telah banyak dilakukan yang mengungkap bahwa pekerjaan rumahtangga memiliki nilai ekonomi yang tinggi dan berkontribusi signifikan terhadap GDP. Negara Indonesia khususnya dan beberapa negara berkembang studi ini belum banyak dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis nilai ekonomi dan non-ekonomi pekerjaan rumahtangga yang dilaksanakan oleh istri di perkotaan dan di perdesaan. Perhatian lebih khusus diberikan pada persepsi istri tentang pekerjaan rumahtangga, pengambilan keputusan istri-suami dalam tugas pekerjaan rumahtangga, alokasi waktu pekerjaan rumahtangga istri, nilai ekonomi dan nonekonomi pekerjaan rumahtangga istri, serta faktor-faktor yang mempengaruhi nilai penggunaan waktu istri dalam pekerjaan rumahtangga.
dc.publisherIPB (Bogor Agricultural University)
dc.subjecthouseworken
dc.subjectreplacement costen
dc.subjectopportunity costen
dc.subjecthousework loaden
dc.subjectnoneconomic valueen
dc.titleThe economic and non-economic value of wife houseworken
dc.titleNilai ekonomi dan non-ekonomi pekerjaan rumahtangga istri


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record