| dc.description.abstract | Kegiatan manusia di bidang ekonomi dapat menimbulkan perubahan pada lingkungan, baik fisik, kimia, biologi maupun lingkungan sosial ekonomi dan budaya yang akibatnya dapat dirasakan manusia, baik berupa dampak bersifat positif maupun dampak yang bersifat negatif. Namun pada kenyataannya, dampak negatif seringkali lebih dominan dibanding dampak positif atau adanya eksternalitas dari kegiatan ekonomi manusia terhadap lingkungnya. Kegiatan pembangunan seperti pembukaan lahan peetambakan dapat menimbulkan perubahan pada lingkungan, baik fisik, kimia, biologi maupun lingkwngan sosial, ekonomi dan budaya yang dampaknya akan dirasakan. masyarakat secara langsung maupun tidak langsung. | en |