Show simple item record

dc.contributor.authorMarlina, Ineu
dc.date.accessioned2010-05-11T07:58:47Z
dc.date.available2010-05-11T07:58:47Z
dc.date.issued2003
dc.identifier.urihttp://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/19284
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk mempelajari keefektifan campuran empat ekstrak tanaman terhadap aktivitas makan dan kematian Nilaparvata lugens Stal. (Homoptera: Delphacidae). Masing-masing bagian tanaman diekstrak dengan metanol (1:10 w/v). Ekstrak kasar yang diperoleh kemudian dikombinasikan menjadi enam campuran ekstrak yaitu Swielenia mahogani: Tinospora tuberculata, S. mahogani: Alpinia galanga, S. mahogani: Aglaia odorata, T. tuberculata: A. galanga, T. tuberculata: A. adorata, A. odorata dan: A. galanga dengan perbandingan 7:3, 5:5, dan 3:7 (w/w) pada konsentrasi 0,1; 0,5; dan 1%. Pelarut yang digunakan adalah metanal 10%, Latron 750L 0,1%, dan aquades. Pada uji aktivitas makan, bibit padi setinggi 20 em direndam dalam siapan ekstrak selama 5-10 detik pada masing-masing konsentrasi kecuali kontrol hanya direndam dalam pelarut air yang mengandung metanol dan Latron 750L kemudian dikeringanginkan. Tanarnan padi sebanyak 2 rumpun ditanam pada gelas plastik. Tiap perlakuan diulang lima kali. Pengarnatan dilakukan pada 24 jarn setelah perlakuan dan Iuasan embun madu dihitung menggunakan milimeterblokid
dc.publisherIPB (Bogor Agricultural University)
dc.titlePengaruh Campuran Empat Ekstrak Tanaman Terhadap Aktivitas Makan Dan Kematian Nilaparvata lugens Stal. (Homoptera: Delphacidae)id
dc.typeThesisid


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record