Faculty of Medicine: Recent submissions
Now showing items 61-80 of 106
-
Tulang dan Osteoporosis
(2024)Tulang adalah jaringan hidup yang mengandung berbagai jenis sel, pembuluh darah, osteoid (bagian organik matriks tulang yang tidak termineralisasi), air, dan mineral. Osteoid mengandung protein kolagen serta sebagian kecil ... -
Purin dan Metabolismenya
(2024)Purin, atau secara lebih luas yaitu nukleotida, memiliki peran yang sangat luas pada metabolisme seluler. Nukleotida berperan dalam transaksi metabolik sebagai “mata uang” energi, penghubung kimiawi yang penting dalam ... -
Probiotik
(2024)Istilah probiotik berawal dari penelitian tentang produk-produk fermentasi seperti yogurt dan keju yang ketika dikonsumsi meningkatkan kualitas kesehatan individu yang mengonsumsinya. Kemudian Miecznikow mengemukakan bahwa ... -
Prebiotik
(2024)Prebiotik awalnya dikenal dari Jepang, berasal dari komponen oligosakarida yang tidak dapat dicerna pada pakan anak babi yang ternyata dapat menyembuhkan diare. Hal tersebut lalu diteliti dan pada tahun 1980an diketahui ... -
Peran Probiotik dan Prebiotik dalam Mencegah Osteoporosis
(2024)Kerja beberapa mikroba usus yang dibantu prebiotik serta tambahan probiotik dalam mengurangi resiko osteoporosis dan meningkatkan kesehatan tulang melalui beberapa mekanisme yaitu; (1). Menurunkan pH melalui SCFA yang ... -
Efek Avidin Mengikat Biotin dalam Biosintesis de novo Purin
(2024)Metabolisme purin menjaga persediaan AMP dan GMP seluler lewat sintesis dan degradasi yang seimbang. Pada eukariot, kebanyakan kebutuhan purin seluler disediakan oleh jalur penyelamatan dengan mendaur ulang basa untuk ... -
Biotin
(2024)Biotin adalah salah satu molekul yang tergabung dalam kelompok vitamin larut air dan sering disebut vitamin B7 atau vitamin H. Molekul biotin mengandung dua cincin heterosiklik dengan gugus tio dan imidazol serta rantai ... -
Interaksi Avidin dan Biotin
(2024)Avidin memiliki afinitas yang sangat tinggi terhadap biotin, dengan konstanta disosiasi (KD) sebesar 1,3 × 10-15 M, diketahui sebagai salah satu interaksi nonkovalen terkuat. Setiap subunit avidin dapat mengikat satu molekul ... -
Avidin
(2024)Avidin adalah jenis glikoprotein dasar dengan bobot molekul 68,3 kDa dan titik isoelektrik (pI) 10, dapat dilihat pada Tabel 1 untuk membandingkan karakterisitiknya dengan protein putih telur lain. Avidin tersusun atas ... -
Cancer Immunology: The Immune System's Response to the Presence and Progression of Cancer
(2024)Cancer remains a leading cause of morbidity and mortality on a global scale. It accounts for one in eight deaths worldwide.1 The number of cancer cases was estimated to be 18.1 million in 2018, with projections suggesting ... -
When Acetylcholine Transporter Goes Awry: The Consequences of VAChT Mutations
(2024)Vesicular Acetylcholine Transporter (VAChT) is a kind of membrane protein that is usually found in SVs of cholinergic nerve system1. VAChT is 500-amino acid polypeptides consisting of 12 trans-membrane helices (TMs) ... -
Drug Resistance in Candida krusei: A Literature Review on Mechanisms and Pathways
(2024)Candida krusei has been identified as a potential multi-drug resistant (MDR) pathogen. In vitro antifungal tests have shown a significant decrease in the susceptibility of C. krusei to fluconazole. Candida krusei commonly ... -
Petunjuk Pengujian Menggunakan Metode Uji Western Blood IgG pada Serum Pasien terduga Aspergilus spp.
(2024)Aspergillosis paru klinik (APK) merupakan infeksi paru kronik yang disebabkan oleh jamur Aspergillus sp.1,2 faktor resiko utama APK adalah penyakit paru kronik yang disertai dengan kerusakan jaringan paru misalnya TB paru, ... -
Candida krusei: Morphological Characteristics and Its Impact on the Epidemiology of Fungal Diseases
(2024)Candida spp. can be found as commensals on the skin, in the mouth, and in the gastrointestinal tract. The growth and spread of this fungus in the normal flora and epithelial cells. Candida spp. has pathogenic potential, ... -
Penentuan Jenis Kelamin Menggunakan Tulang Selangka (Klavikula): Systematic Review
(2024)Penentuan jenis kelamin memiliki peran penting dalam bidang antropologi forensik, khususnya dalam proses identifikasi individu dari sisa-sisa kerangka. Hal ini dapat membantu mengurangi jumlah kemungkinan kecocokan individu ... -
Herbal sebagai Agen Kemopreventif: Mencegah Kanker melalui Pendekatan Alami
(2024)Kanker adalah salah satu penyakit kronis yang menjadi penyebab utama kematian di seluruh dunia. Pada tahun 2022, kanker menyebabkan 9,7 juta kematian atau 18,7% dari total kematian di seluruh dunia. 1 Diperkirakan pada ... -
Hubungan Antara Sitokin Dan Infertilitas Pada Pria
(2024)Diperkirakan sebanyak 15% pasangan di dunia mengalami kesulitan dalam memperoleh keturunan, dan sekitar 30-50% kasus disebabkan oleh infertilitas pada pria. Infertilitas pada pria dapat terjadi karena kelainan bawaan ... -
Disrupting the Tumor's Immunosuppressive Shield: Targeting Cancer-Associated Fibroblasts (CAFs) and TGF-β to Enhance Anti-Tumor Immunity
(2024)Immunosurveillance, the immune system’s mechanism for eliminating tumor cells, plays a critical role in combating malignancies. Tumor cells, however, can modulate the immune system to induce tolerance, thereby evading ... -
Breaking Down the Gut Barrier: Cytokine-Mediated Epithelial Dysfunction as a Hallmark of Inflammatory Bowel Disease Progression
(2024)The intestine plays a vital role not only as the main organ for absorbing nutrients and water but also as a crucial barrier protecting the body from harmful and toxic substances, often introduced through daily dietary ... -
Berbagai Jenis Terapi Untuk Kanker Tiroid: Pembedahan Dan Sistemik
(2024)Kanker tiroid adalah jenis kanker langka yang menyerang kelenjar tiroid, kelenjar kecil di pangkal leher yang menghasilkan hormon oleh karena itu kanker tiroid dikategorikan sebagai kanker endokrin. Setiap tahunnya ...
