| dc.description.abstract | Penelitian ini bertujuan menduga pola permintaan tenaga kerja beberapa komoditi pertanian di propinsi Sulawe- si Selatan. Pola permintaan tersebut didekati dengan mo- del-model ekonometrik yang mencari hubungan antara jumlah tenaga kerja yang dipakai petani dengan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Informasi yang diperoleh dapat digunakan untuk merencanakan perluasan kesempatan kerja pesatnya laju pertambahan angkatan kerja. mengingat Peubah-peubah yang paling mempengaruhi permintaan te- haga kerja pada semua komoditi adalah luas lahan dan produktivitas. Pada tanaman padi selain kedua garapan faktor diatas, peubah lain yang juga mempengaruhi permintaan te- naga kerja adalah upah tenaga kerja, harga bibit dan harga obat-obatan. Sedang pada tanaman jagung, peubah lainnya adalah upah, tingkat pendapatan dan pendidikan petani ser- ta jumlah angkatan kerja dalam setiap rumah tangga. Harga pupuk Urea, upah tenaga kerja merupakan peubah yang mempe- ngaruhi permintaan tenaga kerja oleh petani kubis ping peubah luas lahan garapan dan produktivitas...dst | id |