Pengaruh Cara Pengemasan dengan Sistem Atmosfir Termodifikasi pada suhu Penyimpanan Rendah terhadap Mutu Buah Apel CV. Manalagi (Malus sylvestris Mill)
Abstract
Buah-buahan akan sangat mudah rusak setelah dipanen apabila tidak ditangani secafra tepat . Salah satu cara untuk mempertahankan mutu dan memperpanjang masa simpan komoditi ini adalah dengan cara menggabungkan teknik pengemasan dengan sistem atmosfir termodifikasi dan penyimpanan pada suhu rendah .