Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/95738
Title: Pengaruh Suasana Tempat terhadap Loyalitas Pelanggan De Cafe Rooftop Garden Bogor.
Authors: Suprehatin
Siskanti, Rosmelia
Issue Date: 2018
Publisher: Bogor Agriculture University (IPB)
Abstract: Suasana tempat adalah salah satu elemen penting yang dapat mempengaruhi proses keputusan pembelian konsumen, respon yang baik kemudian membuat pelanggan setia. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan karakteristik responden kemudian menganalisis pengaruh suasana tempat yang meliputi exterior, general interior, store layout dan interior display terhadap loyalitas pelanggan De cafe rooftop garden. Pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan total sampel 160 responden yang diambil selama April hingga Mei. Data dianalisis menggunakan statistik deskriptif dan partial least square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) karakteristik pelanggan responden didominasi oleh karyawan swasta, perempuan dalam rentang usia 23-28 tahun; (2) Pengaruh suasana tempat terhadap loyalitas menghasilkan R2 sebesar 16.8 persen, dari empat variabel manifest suasana tempat hanya variabel interior display yang memiliki hasil signifikan. Penelitian ini merekomendasikan agar manajemen meningkatkan suasana tempat yang lebih baik, terutama variabel interior display yang memiliki efek positif pada loyalitas pelanggan sehingga pelanggan dapat lebih loyal.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/95738
Appears in Collections:UT - Agribusiness

Files in This Item:
File SizeFormat 
H18rsi.pdf
  Restricted Access
2.06 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.