Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/95686
Title: Analisis Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan terhadap Produk Newspaper Craft CV Salam Rancage, Bogor.
Authors: Sarma, Ma'mun
Suryaningsih, Gustini
Issue Date: 2018
Publisher: Bogor Agriculture University (IPB)
Abstract: CV Salam Rancage industri kreatif sektor kriya memproduksi newspaper craft dari limbah koran bekas. Tujuan dari penelitian ini adalah (1) mengidentifikasi karakteristik pelanggan, (2) menganalisis tingkat kepentingan dan kinerja pelanggan terhadap dimensi kualitas produk, (3) menganalisis deskripsi loyalitas pelanggan, dan (4) menganalisis pengaruh kepuasan terhadap loyalitas pelanggan. Metode penarikan sampel yang digunakan adalah metode sensus dengan analisis data menggunakan analisis deskriptif, Importance Performance Analysis (IPA), Customer Satisfaction Index (CSI) dan Regresi Linier Berganda. Berdasarkan perhitungan menggunakan CSI, secara keseluruhan pelanggan CV Salam Rancage sangat puas dengan pelayanan yang diberikan. Hasil perhitungan uji F, kepuasan pelanggan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap loyalitas pelanggan sebanyak 52.8%. Sedangkan berdasarkan uji T, variabel yang memiliki pengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan adalah variabel durability karena memiliki Pvalue paling kecil 0.01 dan memiliki Thitung paling besar dibanding dengan variabel lainnya sebesar 3.719.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/95686
Appears in Collections:UT - Management

Files in This Item:
File SizeFormat 
H18gsu.pdf
  Restricted Access
1.9 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.