Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/89419
Title: Analisis Nilai Merek Produk Minuman Bersoda.
Authors: Afendi, Farit Mochamad
Anisa, Rahma
Gama, Adviane Tania
Issue Date: 2017
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Banyaknya jenis produk minuman bersoda membuat produsen minuman bersaing ketat untuk memperkuat mereknya di masyarakat. Sehingga perusahaan pun melakukan berbagai strategi pemasaran untuk meningkatkan nilai mereknya di mata para konsumen. Nilai merek yang tinggi merupakan nilai lebih terhadap suatu produk tertentu sehingga konsumen bersedia untuk membayar lebih untuk suatu produk. Merek yang kuat dan loyalitas merek yang tinggi diindikasikan dengan nilai merek yang tinggi. Nilai merek produk minuman bersoda yang tertinggi adalah Fanta karena memiliki konsumen dengan loyalitas yang tinggi. Berdasarkan metode brand price trade off dan analisis regresi logistik multinomial umumnya konsumen loyal terhadap lebih dari satu merek minuman bersoda. Harga produk minuman bersoda kurang berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/89419
Appears in Collections:UT - Statistics and Data Sciences

Files in This Item:
File SizeFormat 
G17atg.pdf
  Restricted Access
9.34 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.