Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/88931
Title: Evaluasi Produksi Energi Listrik di PLTA Saguling Menggunakan WEAP
Authors: Santikayasa, I Putu
Marlina, Yuni
Issue Date: 2017
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Kebutuhan listrik masyarakat terus meningkat seiring dengan pertumbuhan ekonomi dan populasi masyarakat. PLTA Saguling merupakan salah satu pemasok listrik untuk Jawa dan Bali. Perubahan aliran sungai mempengaruhi produksi listrik di PLTA Saguling. Jumlah aliran tersebut dipengaruhi oleh curah hujan dan tidak selalu sama. Water Evaluation, Analisys and Planning (WEAP) digunakan untuk mensimulasikan dampak perubahan curah hujan dalam bentuk aliran masuk ke waduk terhadap produksi listrik. Aliran masuk waduk akan dianggap supply dan aliran keluar waduk akan digunakan sebagai demand waduk. Perubahan supply dilakukan dalam empat kondisi yaitu sebesar -25% dan -50% dan sebesar +25% dan +50%. Perubahan demand berupa aliran keluar juga dilakukan dengan persentase yang sama. Pengurangan suplai sebesar 50% mengurangi produksi listrik sekitar 90% dari kondisi awal. Penambahan supply sebesar 50% dapat meningkat produksi sebesar 111%. Penurunan dan peningkatan produksi listrik akibat perubahan supply lebih besar jika ada perubahan demand.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/88931
Appears in Collections:UT - Geophysics and Meteorology

Files in This Item:
File SizeFormat 
G17yma.pdf
  Restricted Access
9.84 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.