Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/60975
Title: Survei Evaluasi Pelaksanaan Program Pemasyarakatan Pengendalian Hama Terpadu (PHT) Petani Padi di Kecamatan Dramaga, Bogor
Authors: Hindayana, Dadan
Jajili, Rosi Rosidah
Keywords: Padi
organisme pengganggu tanaman (OPT)
pengendalian hama terpadu (PHT)
sekolah lapang pengendalian hama terpadu (SLPHT)
Issue Date: 2012
Publisher: IPB ( Bogor Agricultural University )
Abstract: Padi merupakan bahan makanan pokok sebagian besar rakyat Indonesia. Salah satu strategi pencapaian sasaran produksi untuk mewujudkan ketahanan pangan nasional diupayakan melalui pengurangan kehilangan hasil dengan pengendalian organisme pengganggu tanaman (OPT). Penggunaan pestisida dalam pengendalian OPT merupakan teknik pertanian konvensional yang menimbulkan berbagai dampak negatif baik terhadap lingkungan maupun kesehatan. Pengendalian hama terpadu (PHT) merupakan langkah alternatif berwawasan lingkungan untuk mengatasi OPT. Program PHT dikembangkan mulai tahun 1989 melalui sekolah lapang pengendalian hama terpadu (SLPHT) yang kini telah berjalan lebih dari 20 tahun. Perlu dilakukan survei dan evaluasi terhadap program tersebut untuk mengetahui tingkat keberhasilan program PHT yang dilakukan dengan metode wawancara menggunakan kuesioner terstruktur pada petani SLPHT dan nonSLPHT. Data sekunder sebagai data pendukung meliputi data keadaan umum lokasi dari kantor Kecamatan setempat dan data pelaksanaan program PHT yang diperoleh dari Dinas Pertanian Republik Indonesia. Hasil penelitian menunjukan bahwa terjadi penyebaran program PHT dari petani SLPHT ke petani nonSLPHT, namun dalam skala kecil dan tidak berkelanjutan. Program PHT saat ini masih berjalan walaupun terkendala oleh keterbatasan sarana dan biaya operasional.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/60975
Appears in Collections:UT - Plant Protection

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
A12rrj.pdf
  Restricted Access
fulltext1.47 MBAdobe PDFView/Open
Abstrak.pdf
  Restricted Access
Abstract296.85 kBAdobe PDFView/Open
BAB I Pendahuluan.pdf
  Restricted Access
BAB I439.58 kBAdobe PDFView/Open
BAB II Tinjauan Pustaka.pdf
  Restricted Access
BAB II387.45 kBAdobe PDFView/Open
BAB III Bahan dan Metode.pdf
  Restricted Access
BAB III372.86 kBAdobe PDFView/Open
BAB IV Hasil dan Pembahasan.pdf
  Restricted Access
BAB IV822.34 kBAdobe PDFView/Open
BAB V Kesimpulan dan Saran.pdf
  Restricted Access
BAB V293.98 kBAdobe PDFView/Open
Cover.pdf
  Restricted Access
COVER305.29 kBAdobe PDFView/Open
Daftar Pustaka.pdf
  Restricted Access
DAFTAR PUSTAKA439.09 kBAdobe PDFView/Open
Lampiran.pdf
  Restricted Access
LAMPIRAN843.78 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.