Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/33108
Title: Komersialisasi Tsukudani sebagai Makanan Camilan Anak-Anak dan Media Kampanye Gemar Ikan
Authors: Setiawan, Rudi
Supriyanto
Hapsari, Aisya Putri
Permatasari, Elis
Rahayu, Arie Yuanitasari
Issue Date: 2008
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Sampai saat ini makanan yang banyak disukai oleh an&-anak dan bahkan menguasai pasar pangan adalah berupa makanan ringan atau yang lebih dikenal dengan snack. Snack telah merambah semua daerah, perkembangannya sangat pesat dari hari ke hari. Bentuk dan merek yang baru setiap harinya terus bermunculan dengan rasa yang berbeda-beda pula. Perkembangan akan macam-macam snack ini semakin memberikan daya tarik tersendiri pada anak-anak. Hal ini dikarenakan kemasan yang berbeda-beda yang menarik hati bagi anak-anak. Peningkatan konsumsi snack ini tidak diikuti oleh peningkatan nilai gizi didalarnnya dan kebanyakan snack yang beredar sekarang bahkan mengandung zat yang membahayakan bagi kesehatan, seperti pewarna dan MSG yang berlebihan ini tidak dapat dibiarkan terus karena juga mempengaruhi kecerdasan anak.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/33108
Appears in Collections:PKM - Kewirausahaan

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KOMERSIALISASI TSUKUDANI.psPKMK1.36 MBPostscriptView/Open
KOMERSIALISASI tsukandi.pdfPKMK2.01 MBAdobe PDFThumbnail
View/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.