Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/26460
Title: Tingkah Laku Beranak Domba Merino dan Sumatera
Authors: Supriyanto
Issue Date: 2000
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Domba Sumatera merupakan domba dengan tingkat prolifikasi cukup tinggi, namun total produktivitasnya rendah. Bobot dewasa domba Sumatera relatif rendah dan memiliki bulu yang tebal dan kasar. Domba Merino mempunyai bobot badan yang cukup besar. Selain daging, temak domba Merino dapat menghasilkan wol berkualitas tinggi. Salah satu masalah utama pengembangan temak domba antara lain karena tingginya tingkat kematian anak. Tingkat kematian anak dapat ditekan dengan memperhatikan aspek tingkah laku reproduksi antara lain adalah tingkah laku beranak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mempelajari dan membandingkan tingkah laku beranak serta kondisi anak setelah lahir pada induk-induk domba Merino dan Sumatera.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/26460
Appears in Collections:UT - Animal Production Science and Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
D00sup1_abstract.pdf
  Restricted Access
abstract256.87 kBAdobe PDFView/Open
D00sup1.pdf
  Restricted Access
Full Text1.56 MBAdobe PDFView/Open
D00sup1_abstract.ps
  Restricted Access
Postscript319.51 kBPostscriptView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.