Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/24998
Title: Pemakaian Analisis Input-Output untuk Pemilihan Sektor Prioritas Pembangunan di Daerah
Authors: Nasoetion, Lutfi Ibrahim
Rustiadi, Ernan
Saefulhakim, Sunsun
Issue Date: 2000
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Diberlakukannya Undang-Undang mengenai Otonomi Daerah akan berimplikasi luas dalam sistem perencanaan pembangunan di daerah. Pemerintahan Daerah akan memiliki kewenangan yang lebih besar di dalam merencanakan arah pembangunannya. Di sisi lain, pemerintah daerah akan semakin dituntut untuk lebih mandiri di dalam memecahkan masalah-masalah pembangunan di daerahnya. Otonomi daerah juga mengisyaratkan semakin pentingnya pendekatan pembangunan dengan basis pengembangan wilayah dibanding pendekatan pembangunan dengan pendekatan sektoral. Pembangunan berbasis pengembangan wilayah memandang pentingnya keterpaduan sektoral, spasial serta keterpaduan antar pelaku-pelaku pembangunan di dalam dan antar wilayah.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/24998
Appears in Collections:Soil Science and Land Resource



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.