Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/144069
Title: Analisis ketabilan varietas kedelai dan penerapan sebaran dwi-peubah untuk menentukan risiko nisbi tumpangsari terhadap monokultur
Authors: Musa, M. Sjarkani
Susetyo, Budi
Kurnia, Rahmat
Issue Date: 1991
Publisher: IPB University
Abstract: Telaahan ini merupakan sebuah upaya untuk mengetahui kestabilan vaietas-varietas kacang kedelai pada lima kondisi lingkungan yang berbeda (hujan-monokultur, hujan- tumpangsari, setelah padi, kemarau-monokultur, dan kemarau-tumpangsari) dengan menggunakan model Eberhart Russell. Juga, mencari risiko nisbi tumpangsari terhadap monokultur dengan menggunakan sebaran dwi-peubah. Data yang digunakan adalah rataan hasil panen tiap varietas pada tiap kondisi lingkungan lingkungan tadi. tadi. Dari hasil model Eberhart - Russel diperoleh varietas kacang kedelai yang tidak stabil adalah Cobb, Woodworth, dan # 29. Pencarian risiko nisbi tumpangsari terhadap monokul- tur diawali dengan pemeriksaan kehomogenan dan kekonsis-tenan ragam. Kemudian, dicari suatu sebaran marginal untuk peubah pertama (sum) dan suatu sebaran bersyarat (diff) untuk peubah kedua bila diberikan peubah pertama. Sebaran kedua peubah tersebut adalah: ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/144069
Appears in Collections:UT - Statistics and Data Sciences

Files in This Item:
File SizeFormat 
G91RKU.pdf
  Restricted Access
3.73 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.