Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/138484
Title: Ekstraksi minyak dari buah merah (Pandanus conoideus Lam) daan komposisi asam lemaknya
Authors: Astawan, Made
Affandi, Hilman
Sherly
Issue Date: 1999
Publisher: IPB University
Abstract: Buah merah (Pandanus conoideus Lam) merupakan salah satu jenis pandan yang banyak dijumpai di Irian Jaya. Buah merah tumbuh pada dataran rendah sampai ketinggian 3.050 m di atas permukaan laut. Buah ini umumnya dimanfaatkan secara tradisional oleh penduduk setempat dengan cara perebusan dan bakar batu untuk mendapatkan saus dan minyaknya. Minyak yang dihasilkan dapat digunakan sebagai minyak makan pengganti minyak kelapa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui komposisi gizi dari berbagai kultivar buah merah dab untuk mengetahui komposisi asam lemak minyak yang dihasilkan. Buah merah yang digunakan dalam penelitian ini adalah dari kultivar merah panjang (asal Manokwari dan Wamena), kultivar merah pendek, kultivar merah coklat dan kultivar kuning (asal Manokwari). Metode penelitian yang dilakukan adalah survei lapangan dan analisis laboratorium. Ekstraksi minyak dari buah merah dilakukan dengan metode soxhlet dan komposisi asam lemak dianalisis dengan Gas Chromatography. Identifikasi asam lemak dilakukan dengan membandingkan hasil analisis bahan dengan standar (Matreya, Inc). ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/138484
Appears in Collections:UT - Food Science and Technology

Files in This Item:
File SizeFormat 
F99SHE.pdf
  Restricted Access
8.87 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.