Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/129920
Title: Strategi Pengembangan Usaha Minuman Instan Berbahan Baku Biofarmaka (Studi Kasus pada Sub divisi Produk Pusat Studi Biofarmaka IPB
Authors: Putri, Eka Intan Kumala
Prasetiawan, Eko
Issue Date: 2005
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Perkembangan pola hidup masyarakat yang saat ini semakin kompleks menuntut tersedianya berbagai produk siap saji (instan). Salah satu altematif pengembangan produk minuman ringan yang memenuhi persyaratan kepraktisan dalam pemakaian adalah produk minuman instan. Minuman instan adalah rekonstitusinya seketika dan tanpa bantuan/adukan mekanik, artinya memerlukan sifat pembasahan bagus, tere·nctam, mudah terdispersi/menyebar dan terlarut semua komponen dalam cairan. Biofarmaka merupakan komoditas potensial untuk dikembangkan sebagai minuman instan. Keiebihan-ke!ebihan yang dimiliki oleh produk minuman instan berbahan baku biofarmaka antara lain : terbuat dari bahan-bahan alami, memiliki aspek fungsional bagi kesehatan dan rasa yang enak, praktis dalam penggunaan, dan dapat di konsumsi oleh seluruh masyarakat. Dalam pengembangan minuman instan berbahan baku biofarmaka masih menghadapi kendala, antara lain: masih rendahnya pcngetahuan masyarakat tentang minuman instan barbahan baku biofarmaka, ada pendapat bahwa makanan/minuman yang berbahan baku biofarmaka itu tidak ada rasanya, sehingga beberapa masyarakat tidak menyukaimya dan harga yang masih mahal serta promosi yang kurang intensif. Sub divisi produk PSB dalam pelaksanaan proses produksi minman instan masih menghadapi berbagai kendala dalam pengembangan usahanya antara lain, bagalmana kondisi lingkungan usaha sub divisi produk baik lingkungan internal yang menjadi kekuatan dan kelemahan maupun eksternal yang menjadi peluang dan ancaman saat ini, belum adanya strategi yang menyeluruh dan terintegrasi, sehingga diperlukan suatu rumusan atau strategi pengembangan khususnya untuk minuman instan berbahan baku biofarmaka saat ini…dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/129920
Appears in Collections:UT - Economics and Development Studies

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
A05epr.pdf
  Restricted Access
Fulltext4.12 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.