Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/122244
Title: Hubungan Antara Tingkat Pemanfaatan Media Komunikasi Melalui Aplikasi Whatsapp Dengan Tingkat Pengembangan Usaha Berbasis Rumahan (Kasus: Masyarakat Perumahan Cibungbulang Town Hill
Authors: Hamzah
Utomo, Arief Bimo
Issue Date: 18-Jul-2023
Publisher: IPB University
Abstract: Salah satu bentuk produk dari kemajuan teknologi komunikasi adalah lahirnya media sosial. Whatsapp menjadi media yang banyak digunakan untuk memasarkan produk dan jasa, khususnya para pelaku usaha bisnis berbasis rumahan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara tingkat pemanfaatan media komunikasi melalui aplikasi Whatsapp dengan tingkat pengembangan usaha berbasis bisnis rumahan pada masyarakat perumahan Cibungbulang Town Hill. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif yang didukung oleh data kualitatif menggunakan kuesioner, wawancara mendalam dan observasi lapang. Teknik pengambilan data menggunakan snowball sampling yaitu mencari sampel berdasarkan rujukan dari informan yang telah didapatkan (Sugiyono, 2017). Responden adalah sebanyak 30 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pemanfaatan media komunikasi melalui aplikasi whatsapp dan tingkat pengembangan usaha beradHubungan kedua variabel tersebut memiliki hubungan yang cukup kuat dan nyata dengan nilai korelasi koefisien yang didapat adalah 0,404* dan nilai sig (2 tailed) sebesar 0,027 sehingga hipotesis yang dirumuskan dapat diterima.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/122244
Appears in Collections:UT - Communication and Community Development

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Lembar Pengesahan, Prakata, Daftar Isi.pdf
  Restricted Access
Cover977.87 kBAdobe PDFView/Open
I34170147_Arief Bimo Utomo.pdf
  Restricted Access
Fullteks941.54 kBAdobe PDFView/Open
Lampiran.pdf
  Restricted Access
Lampiran1.89 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.