Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/119321
Title: Hubungan Antara Peningktan Konsentrasi Estradiol dan Progesteron Dalam Serum Induk Dengan Perkembangan Fetus dan Kelenjar Susu Selama kebuntingan Pada Tikus Putih (Rattus Sp.)
Authors: Manalu, Wasmen
Purwantara, Bambang
Kusumorini, Nastiti
Adelien, Tuju Eline
Issue Date: 1996
Publisher: Bogor Argicultural University (IPB)
Abstract: Penelitian Fakultas ini dilakukan di Laboratorium Fisiologi dan Farmakologi, Kedokteran Hewan, Institut Pertanian Bogor, dengan tujuan untuk mempelajari hubungan antara peningkatan estradiol dan progeste- ron dalam serum induk selama kebuntingan dengan perkembangan fetus dan kelenjar susu. Penelitian ini menggunakan 305 ekor tikus betina galur Sprague- Dawley berumur 77 dibiarkan kosong. minggu. Tiga ratus ekor dikawinkan dan 5 ekor Tikus percobaan dibagi ke dalam 6 kelompok umur kebuntingan (0, 4, 8, 12, 16, dan 20 hari), dan 7 kelompok jumlah fetus (<10, 10, 11, 12, 13, 14, dan >14 ekor"). Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap pola faktorial dengan faktor perlakuan pertama adalah kelompok jumlah fetus dan faktor perlakuan kedua adalah umur kebuntingan. Sampel darah diambil pada masing-masing umur kebuntingan untuk mengukur konsentrasi tikus estradiol dan progesteron, dan segera setelah dikorbankan untuk melihat jumlah korpus luteum, jumlah dan berat fetus, serta kelenjar susu. ......dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/119321
Appears in Collections:MT - Mathematics and Natural Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1996TEA.pdf
  Restricted Access
Fulltext2.42 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.