Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/110691
Title: Monitoring Sebaran dan Kerapatan Mangrove Menggunakan Citra Sentinel-2A di Taman Nasional Kepulauan Seribu, Pulau Pramuka
Other Titles: Monitoring the Distribution and Density of Mangroves Using Sentinel-2A Imagery in Kepulauan Seribu National Park, Pramuka Island
Authors: Gaol, Jonson Lumban
Arhatin, Risti Endriani
Gowasa, Wisman
Issue Date: 2022
Publisher: IPB University
Abstract: Mangrove adalah pohon yang tumbuh di pesisir pantai atau air payau. Ekosistem mangrove di Pulau Pramuka berfungsi sebagai habitat biota laut alami, penahan pantai dari erosi, dan juga digunakan sebagai tujuan wisata. Teknologi penginderaan jauh merupakan metode yang tepat untuk pemantauan ekosistem mangrove. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sebaran kerapatan mangrove dengan teknologi penginderaan jauh menggunakan citra Sentinel-2A. Penelitian ini menggunakan metode Normalized Difference Vegetation Index (NDVI). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kerapatan mangrove di Pulau Pramuka terbagi menjadi tiga kelas yaitu kelas lebat, sedang, dan jarang. Luas kerapatan ekosistem mangrove pada tahun 2015 untuk kelas padat, sedang, dan jarang masing-masing adalah 5,902 m2 , 1,826 m2 , dan 9,143 m2 . Pada tahun 2021 masing-masing seluas 18,498 m2 , 1,933 m2 , dan 4,846 m2 . Luas total kerapatan mangrove pada tahun 2015 sebesar 16,871 m2 dan pada tahun 2021 sebesar 25,277 m2 . Secara keseluruhan terjadi peningkatan luasan ekosistem mangrove di Pulau Pramuka sebesar 8,406 m2 . Penambahan kawasan ekosistem mangrove di lokasi penelitian dikarenakan adanya penanaman mangrove secara rutin setiap tahun dari partisipasi masyarakat setempat, lembaga swadaya masyarakat, dan program pemerintah Kepulauan Seribu dalam pembuatan taman mangrove untuk tempat wisata. Uji akurasi confusion matrix pada klasifikasi citra antara data satelit dan survei lapangan adalah 80%.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/110691
Appears in Collections:UT - Marine Science And Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover.pdf
  Restricted Access
Cover319.61 kBAdobe PDFView/Open
C54170093_Wisman Gowasa.pdf
  Restricted Access
Fulltext996.64 kBAdobe PDFView/Open
Lampiran.pdf
  Restricted Access
Lampiran1.06 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.