Penggunaan Mikrokomputer untuk Pengukuran serta Pengendalian Suhu dan Kelembaban pada Model Ruang Percobaan
Abstract
Salah satu tahapan pasca panen hasil pertanian adalah pengolahan . Dalam pengolahan maupun riset dibutuhkaan peralatan yang menunjang dengan kemampuan dan ketelitian yang tinggi sehingga tidak terjadi penyimpangan-penyimpangan mutu. Mikrokomputer merupalcan salah satu produk elektronika yang sedang berkembang saat ini , mempunyai keunggulan dalan mengolah informasi, memecahkan masalah dengan kecepatan , ketelitian dan kapasitas yang sangat tinggi . Selain itu juga mempunyai fasilitas untuk suatu proses kontrol yang dapat di kendalikan dengan perangkat lunak. Dengan bantuanalat liontrol otomatik ini , pengawasan dan pengaturan yang harus dilakukan berulang-ulang dapat dialihkan dari manusia sehingga pekerjaan yang rutin dan membosankan akan menjadi lebih mudah dan menyenangkan.