Show simple item record

dc.contributor.advisorFewidarto, Pramono, D.
dc.contributor.advisorNoor, Erliza
dc.contributor.authorNoviyanthi, Ricky Wulan
dc.date.accessioned2024-02-28T03:34:13Z
dc.date.available2024-02-28T03:34:13Z
dc.date.issued1997
dc.identifier.urihttp://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/140301
dc.description.abstractPerkembangan mode dan gaya hidup telah menyebabkan tingkat konsumsi lipstik yang terus meningkat. Berdasarkan data CIC (1995), rata-rata tingkat pertumbuhan produksi lipstik dari tahun 1991 sampai 1994 adalah 14,5 persen dengan rata-rata tingkat pertumbuhan konsumsi lipstik adalah 93,17 persen. Hal tersebut membuka peluang bagi perusahaan untuk melemparkan produk baru lipstik, terutama produk baru lipstik dengan bahan baku dasar lipstik berupa lemak nabati. Salah satu strategi agar produk dapat memasuki pasar adalah dengan memenangkan persaingan melalui strategi penempatan produk. Perumusan strategi akan lebih tepat jika memperhatikan perilaku konsumen terhadap produk lipstik sehingga diketahui keinginan konsumen. Selain itu perlu juga dipelajari keberadaan merek-merek lipstik lain di pasaran sebagai pesaing. Perilaku konsumen lipstik diketahui dari hasil penyebaran kuesioner dengan metoda purposive sampling dan teknik wawancara kepada responden. Sebelum hasil kuesioner diolah, dilakukan uji reliabelitas data untuk mengetahui kekonsistenan alat pengukur dengan teknik pengukuran ulang dan metoda moment product. Hasil uji tersebut menunjukkan bahwa kuesioner tersebut reliabel dengan nilai korelasi r sebesar 0,950. Selain itu digunakan pula analisa rantai markov untuk mengetahui perpindahan merek oleh pelanggan sehingga diketahui kesetiaan konsumen terhadap merek produk lipstik. Selanjutnya digunakan metoda analisa kelompok dengan teknik K-means clustering untuk mengetahui konsep produk yang disukai oleh sebagian besar konsumen. ...
dc.publisherIPB Universityid
dc.subject.ddcAgroindustrial Technologyid
dc.subject.ddcFarm productionid
dc.titleKajian pasar dan penetapan produk baru kosmetika (Lipstik)id


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record