Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/97263
Title: Modal Sosial Dan Efektivitas Progam Corporate Social Responsibility PT Indonesia Power Dalam Pengembangan Perekonomian Desa (Kasus: Desa Purwabakti, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor, Jawa Barat).
Authors: Siwi, Mahmudi
Ghassani, Shabrina Agustin
Issue Date: 2019
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Menghasilkan pembangunan berkelanjutan dalam bidang ekonomi merupakan salah satu tujuan utama dari diterapkannya program Corporate Social Responsibility (CSR). Hadirnya modal sosial dapat menciptakan keeratan sosial dan kerjasama yang akan mengarah pada terlaksananya tujuan program CSR. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh karekteristik individu dan modal sosial terhadap tingkat efektivitas program; menganalisis pengaruh modal sosial dan tingkat efektivitas program terhadap keberlanjutan ekonomi peserta program. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif yang didukung oleh data kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan kekuatan modal sosial dan tingkat efektivitas program berapa pada tingkat sedang, sedangkan keberlanjutan ekonomi peserta program cukup tinggi. Pada penelitian ini modal sosial mempengaruhi tingkat efektivitas program dan tingginya keberlanjutan ekonomi peserta program. Namun, tidak ditemukan pengaruh antara tingkat efektivitas program terhadap keberlanjutan ekonomi peserta program.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/97263
Appears in Collections:UT - Communication and Community Development

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
I19sag.pdf
  Restricted Access
Full Text39.3 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.