Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/96481
Title: Isolasi dan Elusidasi Struktur Molekul Aktif dari Nudibranch Terpilih Asal Kepulauan Seribu
Authors: Hanif, Novriyandi
Setiawan, Andi
Rohmah, Nurulaili Mamluatul
Issue Date: 2018
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Penelitian ini bertujuan mengisolasi molekul aktif dari nudibranch terpilih asal Kepulauan Seribu berdasarkan metode kimia dan biologi melalui asai toksisitas terhadap embrio ikan zebra serta melakukan elusidasi struktur melalui teknik spektroskopi dan spektrometri. Sampel NN-09(Phyllidiopsis shireenae) dipilih untuk diisolasi dan dielusidasi struktur molekul aktifnya karena mempunyai nilai LC50 paling toksik (LC50 7.62μg/mL) terhadap embrio ikan zebra (Danio rerio). Elusidasi spektrum kromatografi cair-spektroskopi massa ionisasi semburan elektron NN-09 menunjukkan NN-09 mempunyai paling sedikit 5 molekul. Purifikasilapisan etil asetat dengan kromatografi cair kinerja tinggi silika normalmenghasilkan 3 fraksi utama (A2, A6, A7). Subfraksi A2(molekul7) merupakan senyawa murni berdasarkan data NMR 1H. Elusidasi spektrum NMR 1H menyimpulkan bahwa senyawa 7 memiliki paling sedikit 6 substruktur (I-VI), yaitugugus alkena trisubtitusi CHR=CR2 (I), gugus CHX-CHX-CH=CH-R (II), RCHX-CHR2 (III), CH3-CR2X (IV), gugus CHR2-CHR-CHR2 (V), dan gugus CHR2-CR3 (VI).
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/96481
Appears in Collections:UT - Chemistry

Files in This Item:
File SizeFormat 
G18nmr.pdf
  Restricted Access
11.1 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.