Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/94634
Title: Pengaruh Residu Aplikasi Abu Terbang sebagai Amelioran terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Jarak Pagar (Jatropha curcas L.).
Authors: Agusta, Herdhata
Nisya, Fifin Nashirotun
Rukmiarti, Nuri
Issue Date: 2018
Publisher: Bogor Agriculture University (IPB)
Abstract: Jatropha curcas L. yang dikenal dengan nama jarak pagar adalah tanaman penghasil minyak nabati yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan bakar alternatif dan bahan baku di berbagai industri. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh residu pemberian amelioran berupa abu terbang (fly ash) terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman jarak. Abu terbang diaplikasikan secara langsung pada media tanam dengan dosis 3% dan 1.25% saat dipindah tanam. Hasil analisis sidik ragam menunjukkan bahwa perlakuan abu terbang dosis 3% mampu meningkatkan pH media tanam mencapai 6.2. Abu terbang juga mampu berikan pengaruh yang nyata terhadap tinggi tanaman. Akan tetapi, tidak mampu memberikan pengaruh nyata terhadap produksi buah jarak pada usia empat tahun.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/94634
Appears in Collections:UT - Agronomy and Horticulture

Files in This Item:
File SizeFormat 
A18nru.pdf
  Restricted Access
1.39 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.