Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/90235
Title: Evaluasi Implementasi Total Productive Maintenance Unit Produksi Urea 1A PT Pupuk Kujang
Authors: Fewidarto, Pramono D.
Nurjanah, Tri
Issue Date: 2017
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Ketersediaan pupuk berkualitas dan mampu mencukupi kebutuhan produksi sangat dibutuhkan untuk usahatani. Tingginya downtime menyebabkan produktivitas turun. Total Productive Maintenance (TPM) merupakan proses pemeliharaan secara produktif yang melibatkan sumber daya manusia untuk mendapatkan efisiensi peralatan. Tujuan penelitian yaitu (1) identifikasi penerapan TPM (2) menghitung kinerja TPM dan (3) menyusun rekomendasi implementasi TPM yang efektif. Metode penelitian yaitu analisis deksriptif, perhitungan TPM (MTBF, MTTR, OEE), dan diagram fishbone. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata nilai OEE selama bulan Januari hingga Juli 2016 masih dibawah standar menurut Japanese Institute of Plant Maintenance (JIPM), dimana rata-rata nilai availability sebesar 97 persen, nilai performance sebesar 82 persen dan nilai quality sebesar 98 persen. Rendahnya nilai OEE karena rendahnya nilai performance dipengaruhi oleh metode yang diterapkan belum optimal yaitu MTTR tinggi dan waktu penyetelan tidak konsisten
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/90235
Appears in Collections:UT - Management

Files in This Item:
File SizeFormat 
H17tnu.pdf
  Restricted Access
19.63 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.