Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/87634
Title: Sifat Fisis dan Mekanis Parallel Strand Lumber dari Hot Pre-Pressed Long Strand Limbah Batang Kalapa Sawit
Authors: Massijaya, Muh. Yusram
Fridiyanti, Inayah
Issue Date: 2017
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Pemanfaatan limbah batang kelapa sawit untuk pembuatan Parallel Strand Lumber (PSL). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perekat isosianat dan urea formaldehida serta pengaruh berat labur terhadap sifat fisis dan mekanis PSL. Berat labur yang digunakan sebanyak 150 g/m², 225 g/m2 dan 300 g/m². Hasil penelitian menunjukkan nilai kadar air pada PSL berkisar antara 9.30%-11.80%. Nilai kerapatan berkisar antara 0.64-0.78 g/cm³. Nilai susut volume berkisar antara 5.69-7.17%. Nilai MOE sejajar serat berkisar antara 51.6×10³-98.3×10³ kg/cm², sedangkan nilai MOE arah sisi berkisar antara 62.1×10³-99.9×10³ kg/cm2. Nilai MOR sejajar serat dan arah sisi berkisar antara 269-724 kg/cm² dan 342-728 kg/cm². Nilai kekerasan PSL tegak lurus serat, sejajar serat dan arah sisi berturut berkisar antara 135-300 kg/cm2, 87-321 kg/cm2, dan 128-251 kg/cm². Uji tekan berkisar antara 181-231 kg/cm². Jenis perekat dan berat labur PSL terbaik adalah isosianat dengan berat labur 300 g/m². PSL dari hot pre-pressed long strand limbah batang kelapa sawit dengan perekat isosianat sudah memenuhi standar JAS 1152:2007, sedangkan perekat urea formaldehida belum memenuhi standar. Kualitas PSL jauh lebih baik daripada batang kelapa sawit utuh.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/87634
Appears in Collections:UT - Forestry Products

Files in This Item:
File SizeFormat 
E17ifr.pdf
  Restricted Access
11.32 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.