Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/87136
Title: Analisis minat Beli Ulang Nasi Analog berdasarkan Theory of Planned Behavior (Studi Kasus: Kafe Taman Koleksi Bogor)
Authors: Najib, Mukhamad
Qisti, Armedia Nurulli
Issue Date: 2016
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Nasi analog merupakan produk inovasi yang berperan sebagai barang subtitusi pengganti nasi putih. Sebagai produk baru nasi analog harus memiliki strategi pemasaran yang berbeda.Untuk mengetahui strategi pemasaran yang tepat salah satu caranya adalah dengan mengetahui minat beli nasi analog terlebih dahulu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh atribut dari Theory of planned behaviour terhadap minat beli nasi analog. Atribut dari Theory of planned behaviour adalah sikap, norma subyektif, dan kontrol perilaku. Metode penarikan sampel pada penelitian ini adalah non-probability sampling dengan teknik convenience sampling. Penelitian diuji dengan menggunakan metode Analisis Regresi Linear Berganda dilengkapi dengan uji F dan uji T. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat dua atribut yang berpengaruh yaitu atribut sikap dan norma subyektif, sedangkan atribut kontrol perilaku tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap minat beli ulang nasi analog
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/87136
Appears in Collections:UT - Management

Files in This Item:
File SizeFormat 
H16anq.pdf
  Restricted Access
1.45 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.