Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/86341
Title: Rancang Bangun Alat Pengukur Percepatan Gravitasi pada Bidang Miring Berbasis Microcontroller Arduino Uno
Authors: Zuhri, Mahfuddin
Aminullah, Akhmad
Issue Date: 2016
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Pada penelitian ini telah dilakukan pembuatan alat pengukur percepatan gravitasi pada bidang miring yang terbuat dari acrylic. Pengukuran waktu dilakukan menggunakan RTC DS1307 sebagai pengganti stopwatch. Photodioda dan LED Infra Red diletakkan di posisi awal dan akhir dari bidang miring. Sensor ultrasonik digunakan untuk mengukur ketinggian bidang miring serta sudut elevasinya. Proses pengambilan data dilakukan untuk 5 kali variasi ketinggian, masing-masing dengan 30 kali pengulangan. Hasil pengukuran menunjukkan semakin besar sudut elevasi, semakin singkat waktu yang dibutuhkan benda, sehingga percepatan semakin besar. Percepatan gravitasi rata-rata dihasilkan adalah 9.86 m/s2 dan ralat relatif percepatan gravitasi sebesar 0.5%.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/86341
Appears in Collections:UT - Physics

Files in This Item:
File SizeFormat 
G16aam.pdf
  Restricted Access
10.33 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.