Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/86237
Title: Kandungan Nutrisi dan Energi Rumput Raja (Pennisetum purpureum x Pennisetum thypoides) pada Umur Panen yang Berbeda.
Authors: Sukria, Heri Ahmad
Permana, Asep Tata
Khuluq, Mohammad Aldi Khusnul
Issue Date: 2016
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Hijauan sangat penting sebagai pakan ternak ruminansia. Keterbatasan lahan tanam menyebabkan masalah ketersediaan hijauan. Rumput raja (Pennisetum purpureum x Pennisetum thypoides) berpotensi sebagai sumber hijauan yang baik. Produktivitas rumput raja dipengaruhi oleh waktu panen. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan waktu panen yang dapat menghasilkan produktivitas rumput raja yang maksimal, khususnya dalam produksi biomassa, kandungan nutrien dan energi bruto. Penelitian ini menggunakan rancangam acak lengkap (RAL) dengan 8 perlakuan panen (45, 60, 75, 90, 105, 120, 135 dan 150 Hari Setelah Tanam). Setiap perlakuan terdiri dari 5 ulangan untuk agronomi dan 3 ulangan untuk kandungan nutrisi dan energi bruto. Waktu panen berpengaruh nyata (p<0.05) pada produksi biomassa, tinggi tanaman, protein kasar, serat kasar, energi bruto, produksi protein kasar dan serat kasar. Umur panen rumput raja optimum untuk produksi berat segar (utuh dan batang) adalah 150, daun pada umur 138. Produksi protein dan serat kasar optimum pada umur 150, kandungan bahan kering pada umur 150, dan energi bruto batang umur 142.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/86237
Appears in Collections:UT - Nutrition Science and Feed Technology

Files in This Item:
File SizeFormat 
D16mak.pdf
  Restricted Access
1.8 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.