Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/85624
Title: Perbandingan Morfometrik Sapi Pasundan Jantan dan Betina Dewasa di BPPT-SP Ciamis.
Authors: Putra, Bramada Winiar
Priyanto, Rudy
Fitri, Eka Nia Nur
Issue Date: 2016
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Sapi pasundan merupakan sapi potong lokal yang secara genetik memiliki gen yang khas dari sapi bali dan sapi ongole. Pertumbuhan dan perkembangan ternak berhubungan dengan faktor umur, jenis kelamin, dan bobot hidup. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa perbandingan morfometrik sapi pasundan jantan dan betina dewasa yang dipelihara di BPPT-SP Ciamis. Metode citra digital ditujukan supaya mempermudah dalam pengukuran morfometrik ternak. Sapi yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 40 ekor sapi pasundan dewasa yang terdiri dari 13 ekor sapi pasundan jantan dewasa dan 27 ekor sapi pasundan betina dewasa yang umurnya >26 bulan (I2-I4). Data diuji dengan menggunakan T-test. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sapi pasundan jantan dewasa memiliki ukuran tulang yang lebih panjang (p<0.05) pada Os sacrum, Os scapula dan Os femur sedangkan pada sapi betina dewasa memiliki ukuran tulang yang panjang (p<0.05) pada Ossa vertebrae cervicalis dan Ossa vertebrae lumbales.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/85624
Appears in Collections:UT - Animal Production Science and Technology

Files in This Item:
File SizeFormat 
D16enn.pdf
  Restricted Access
10.02 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.