Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/85000
Title: Analisis Gender: Persepsi Risiko dan Minat Kerja di Sektor Pertanian Lulusan Sarjana IPB
Authors: Retnaningsih
Munawaroh, Nurlia
Issue Date: 2016
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis persepsi risiko dan minat kerja di sektor pertanian pada lulusan sarjana laki-laki dan perempuan. Penelitian ini menggunakan desain cross sectional study. Contoh penelitian ini adalah lulusan Sarjana IPB yang berjumlah 614. Hasil penelitian menunjukkan minat kerja di sektor pertanian pada lulusan sarjana laki-laki lebih besar (48.4%) dibandingkan dengan lulusan sarjana perempuan (46.2%). Terdapat perbedaan yang signifikan pada seluruh dimensi persepsi risiko. Faktor yang memengaruhi minat kerja di sektor pertanian pada lulusan sarjana laki-laki adalah risiko sosial sedangkan pada lulusan sarjana perempuan adalah kepemilikan aset pertanian, risiko psikologis, dan risiko waktu. Secara keseluruhan, baik pada lulusan sarjana laki-laki maupun sarjana perempuan yang berpengaruh terhadap minat kerja di sektor pertanian adalah kepemilikan aset pertanian, risiko psikologis, dan risiko sosial.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/85000
Appears in Collections:UT - Family and Consumer Sciences

Files in This Item:
File SizeFormat 
I16nmu.pdf
  Restricted Access
12.08 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.