Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/84532
Title: Potensi Tumbuhan Sebagai Pewarna di Resort Ranu Pani, Seksi Pengelolaan Taman Nasional Wilayah III, Taman Nasional Bromo Tengger Semeru
Authors: Siswoyo
Sari, Rita Kartika
Hayati, Ai Nurlaela
Issue Date: 2016
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mendata keanekaragaman jenis tumbuhan penghasil pewarna tekstil dan pangan serta mengidentifikasi potensi warna yang dihasilkan dari tumbuhan pewarna tekstil dan pangan yang berada di Resort Ranu Pani TNBTS, serta menentukan status kelangkaan tumbuhan pewarna. Metode pengumpulan data dilakukan dengan mendata keanekaragaman spesies tumbuhan pewarna tekstil dan pangan, uji warna dilakukan dengan metode perebusan dan fiksasi, serta melakukan uji toksisitas untuk pewarna pangan. Hasil analisis vegetasi dari keempat ketinggian yang berbeda didapatkan 37 spesies. Terdapat 25 spesies dari 18 famili berpotensi sebagai pewarna tekstil dan pangan, 25 spesies berpotensi sebagai pewarna tekstil yang menghasilkan 18 warna tekstil, dan hanya terdapat 6 spesies tumbuhan yang berpotensi sebagai pewarna pangan. Famili yang paling mendominasi yaitu Asteraceae. Keanekaragaman tumbuhan terbanyak terdapat pada Blok Puyer. Hasil identifikasi warna tekstil dengan menggunakan RHS colour chart didapatkan warna yang mendominasi yaitu Yellow Green. Berdasarkan uji BSLT untuk pewarna pangan pada bunga tasbih dan bayam belanda bersifat toksik.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/84532
Appears in Collections:UT - Conservation of Forest and Ecotourism

Files in This Item:
File SizeFormat 
E16anh.pdf
  Restricted Access
1.97 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.