Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/83660
Title: Kemiskinan dan Kebijakan Penanggulangannya di Provinsi Jawa Timur.
Authors: Hutagaol, Manuntun Parulian
Nuha, M Ulin
Issue Date: 2017
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Salah satu tujuan dari pembangunan adalah pengentasan kemiskinan. Kemiskinan merupakan masalah ekonomi yang sering dihadapi negara berkembang, termasuk Indonesia. Pembangunan yang selama ini terpusat di Pulau Jawa tidak membuat Pulau Jawa terlepas dari masalah kemiskinan. Fakta tahun 2014, lebih dari setengah jumlah penduduk miskin Indonesia berada di Pulau Jawa. Provinsi Jawa Timur merupakan daerah dengan jumlah penduduk miskin terbanyak di Indonesia. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis faktor-faktor penyebab kemiskinan di Jawa Timur serta memberi masukan program pengentasan kemiskinan di Jawa Timur. Penelitian ini menggunakan metode panel data dengan metode Random Effect Model (REM). Hasil analisis panel data menunjukkan variabel jumlah penduduk, upah minimum, angka harapan hidup, rata-rata lama sekolah, dan tenaga kerja sektor industri berpengaruh secara signifikan terhadap kemiskinan di Jawa Timur.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/83660
Appears in Collections:UT - Economics and Development Studies

Files in This Item:
File SizeFormat 
H17mun.pdf
  Restricted Access
14.74 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.